Kata Kunci: Strategi Marketing, Tabungan Sajadah (Simpanan Berjangka Wadi’ah Berhadiah) Strategi marketing merupakan logika pemasaran yang digunakan oleh perusahaan untuk menciptakan nilai pelanggan (anggota) dan mencapai hubungan yang saling menguntungkan. Dalam konsep pemasaran produk yang akan di pasarkan harus jelas. Misalnya, seperti produk tabungan sajadah merupakan simpanan …
Kata Kunci: Strategi Bauran Promosi, Harga, Kualitas Produk, Minat Beli. Strategi Bauran Promosi merupakan kegiatan yang dilakukan untuk meningkatkan jumlah penjualan.Harga adalah perwujudan nilai suatu barang atau jasa dalam satuan barang. Kualitas produk adalah kemampuan produk untuk melaksanakan fungsi-fungsinya, kemampuan itu menjadi meliputi daya tahan, keandalan, dan atribut lainnya…
Kata Kunci: Aksesibilitas Eduwisata, Sarana dan Prasarana Eduwisata, Promosi Eduwisata, Pendapatan Masyarakat Perkembangan pada sektor pariwisata selalu diperhatikan oleh pemerintah terutama untuk pariwisata baru seperti di Eduwisata Garam, Pamekasan. Eduwisata Garam ini dapat memberikan pengaruh terhadap perekonomian masyarakat yang ditunjukkan dengan perluasan lapangan pekerjaan, pel…
Kata Kunci: Kinerja, Akses, Keamanan, Sensasi, Informasi, Kepuasan Anggota BMT NU Cabang Utama Gapura dalam mengembangkan pelayanan untuk kepuasan anggotanya dan untuk meningkat daya saing, maka perlu mengetahui persepsi anggota mengenai layananan BMT NU-Q yang mereka gunakan. Dibalik kepuasan anggota dalam menggunakan BMT NU-Q, tentunya terdapat kinerja, akses, keamanan, sensasi dan…
Kata Kunci: Strategi, Pengembangan Produk. Suatu usaha dari tahun ke tahun tentu akan dihadapkan pada berbagai macam permasalahan, salah satunya adalah banyaknya pesaing yang mulai bermunculan dengan memasarkan produk yang sejenis. Hal ini biasanya akan dialami oleh home industry yang telah lama berdiri seperti UD. Praktis di Desa Prenduan. Ketika permasalahan tersebut tidak dapat dita…
Kata Kunci: Akad Qardhul Hasan, Pembiayaan LASISMA (Layanan Berbasis Jamaah) Pembiayaan LASISMA (Layanan Berbasis Jamaah) merupakan pembiayaan tanpa adanya jaminan yang diberikan oleh BMT NU kepada anggota yang dilakukan secara berkelompok minimal 5 orang dan maksimal 20 orang dengan menggunakan akad qardhul hasan. Pada awalnya pembiayaan akad qardhul hasan hanya dapat dilakukan oleh …
Kata Kunci: Dana Pembiayaan, Pembiayaan Bermasalah, Profitabilitas. Profitabilitas merupakan kemampuan bank syariah dalam mengahasilkan laba/ keuntungan. Setiap bank syariah akan berusaha untuk memaksimalkan semua faktor yang dapat mempengaruhi tinggi rendahnya profitabilitas bank. Sebagian laba yang diperoleh bank syariah melalui produk pembiayaan, dimana dalam penyaluran pembiayaan tersebu…
Kata Kunci : Implementasi Direct Marketing, Pertumbuhan Dana, Deposito Mudharabah Bank Pembiayaan Rakyat Syariah (BPRS) SPM Pamekasan merupakan suatu lembaga keuangan yang dalam kegiatannya berpedoman pada prinsip syariah, yang memiliki kegiatan berupa menghimpun dana dan menyalurkan dana kepada masyarakat. Disamping itu, menjalin silaturahmi dan menjaga komunikasi sangat penting unt…
Kata Kunci: Kualitas Pelayanan, Personal Selling, Keputusan Nasabah BPRS Bhakti Sumekar Kantor Cabang Pratama Bandaran Pamekasan merupakan salah satu lembaga keuangan syariah yang mampu bersaing dan memiliki produk gadai (rahn) , yang banyak diminati. Berdasarkan hal tersebut, maka terdapat tiga permasalahan yang menjadi kajian pokok dalam penelitian ini, yaitu: Pertama, bagaimana peng…
Kata Kunci: Pedagang, Relokasi, Sosial Ekonomi. Relokasi merupakan salah satu dari kegiatan pemerintah yang mencakup bidang perencanaan tata ruag, peningkatan kesejahteraan ekonomi sosial dan lainnya. Sehingga pemerintah daerah memiliki hak untuk melakukan relokasi pada sektor-sektor yang dikuasai pemerintah daerah termasuk fasilitas umum. Dalam implementasinya relokasi mencakup berbag…
Kata kunci: Keselarasan, Patron Klien, Etika Bisnis Islam Nelayan merupakan orang yang mata pencahariannya melakukan penangkapan ikan. Dalam perstatistikan perikanan perairan umum, nelayan adalah orang yang secara aktif melakukan operasi penangkapan ikan di perariran umum. Patron klien merupakan tatanan sosial yang tumbuh di masyarakat dalam bentuk keterikatan anggota-anggota masyaraka…
Kata Kunnci: Food Quality, Brand Image, Kepuasan Pelanggan Produk petis merupakan bahan masakan khas indonesia yang dibuat dari olahan ikang biasanya dari sari patinya ikang Jenis ikan yang di pakai dalam membuat petis kebanyakan ikan cakalan. Kualitas makanan atau kualitas makanan adalah karakteristik kualitas dari makanan yang dapat diterima oleh konsumeng seperti ukurang bentukg wa…
Kata Kunci: Pendistribusian, Zakat, Mustahik Pendistribusian zakat tentu memberikan manfaat bagi para mustahik apabila penyalurannya dapat tepat sasaran kepada orang yang berhak mendapatkannya. Dengan program pendistribusian zakat mulai dari penyaluran zakat yang bersifat konsumtif untuk memenuhi kebutuhan pokok mustahik kemudian dilanjutkan ke penyaluran yang bersifat produktif untuk …
Kata kunci : Zakat, Infak, Sedekah, Inflasi, Pertumbuhan Ekonomi, Kemiskinan Kemiskinan sebagai suatu keadaan di mana pendapatan seseorang untuk memenuhi kebutuhan pokoknya rendah. Tidak meratanya distribusi pendapatan memicu terjadinya ketimpangan pendapatan yang menjadi salah satu faktor munculnya kemiskinan. Faktor ekonomi menjadi faktor utama tingginya tingkat kemiskinan, karena pe…
Kata Kunci: Ide, konsep-konsep dalam tulisan Pemimpin merupakan seseorang yang dapat mempengaruhi orang lain dengan tujuan dapat memberikan nilai yang positif bagi lembaga yang dipimpinnya. Peran seorang pemimpin tentu sangat berpengeruh terhadap keberhasilan suatu lembaga atau organisasi yang dipimpinnya, sehingga dengan adanya peran seorang pemimpin yang dapat memberikan peningkatan…
Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Citra Merek, Kepuasan Nasabah Bisnis pada lembaga keuangan merupakan bisnis jasa yang berdasarkan pada azas kepercayaan sehingga masalah kualitas layanan dan citra merek menjadi faktor yang sangat menentukan kepuasan nasabah. Kualitas pelayanan menjadi hal penting yang harus diperhatikan serta dimaksimalkan agar mampu bertahan dan tetap dijadikan pilihan o…
Kata Kunci : Distribusi Pendapatan, Kebun Sayur, Pendapatan Usaha Sektor pertanian merupakan salah satu sektor yang menjadi kebutuhan pokok dikalangan masyarakat indonesia. Oleh sebab itu sektor pertanian harus lebih ditingkatkan lagi agar tidak menitik beratkan kepada hasil produksi saja. Sektor pertanian berfungsi sebagai bisnis pembangunan ekonomi, selain berfungsi sebagai bisnis pe…
Kata Kunci: Latar Belakang Pendidikan , Kinerja Karyawan Sumber Daya Manusia di perusahaan merupakan salah satu unsur yang sangat penting dibandingkan unsur yang lainnya. Oleh karena itu peranan manusia dalam perusahaan sangatlah penting. Perusahaan akan memiliki pencapaian tujuan organisasi yang menunjukkan hasil kerja. Dalam menjalan kegiatanya di butuhkan sumberdaya manusia yang ya…
Kata Kunci: Kepuasan Konsumen, Krepek Tette, Kelurahan Kowel, Kabupaten Pamekasan Masyarakat Kelurahan Kowel (sebagai sumber daya Manusia) telah melakukan usaha berupa produksi (usaha) Krepek Tette. Usaha produksi Krepek Tette merupakan salah satu hazanah perekonomian di Kabupaten Pamekasan khususnya Kelurahan Kowel, produksi Krepek Tette sejak dahulu sudah dilakukan oleh masyarakat …