Kata Kunci: Kreativitas, Fun Cooking, Anak Usia Dini Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan perkembangan kreativitas anak melalui kegiatan fun cooking di Tks-Kartika Bartim Pamekasan karena kreativitas anak masih kurang dan hal ini disebabkan oleh beberapa faktor yaitu terdapat dalam diri anak dan guru hanya menggunakan kegiatan yang kurang bervariasi seperti hanya berpatokan pada LKA.…
Kata Kunci : framing, Berita, Kode Etik Jurnalistik, Detik.Com Pada tanggal 19 April 2022 media siber detik.com telah memuat berita bahwa Mentri koordinator kemaritiman dan investasi Luhut Binsar Panjaitan menyatakan 110 juta big data mendukung penundaan Pemilu. Namun saya menilai Menkomarves Luhut tidak memberikan pernyataan demikian, wartawan detik.com salah dalam menarik kesimpulan. Karena h…
Kata Kunci: Kinerja, Akses, Keamanan, Sensasi, Informasi, Kepuasan Anggota BMT NU Cabang Utama Gapura dalam mengembangkan pelayanan untuk kepuasan anggotanya dan untuk meningkat daya saing, maka perlu mengetahui persepsi anggota mengenai layananan BMT NU-Q yang mereka gunakan. Dibalik kepuasan anggota dalam menggunakan BMT NU-Q, tentunya terdapat kinerja, akses, keamanan, sensasi dan…
Kata Kunci:Pengetahuan Zakat, Religiusitas, Ketaatan Membayar Zakat Desa Lemper merupakan salah satu desa yang terletak di kecamatan Pademawu Kabupaten Pamekasan. Luas wilayah desa Lemper yaitu 117,71 ha dengan batas-batas wilayah sebagai berikut. Desa Lemper memiliki penduduk berjumlah 1.251 jiwa yang mana mayoritas dari penduduk tersebut yaitu sekitar 367 jiwa memiliki profesi sebaga…
Kata Kunci: Analisis Motivasi, Berwirausaha Kewirausahaan muncul apabila seorang individu berani mengembangkan usaha dan ide-ide barunya. Proses kewirausahaan meliputi semua fungsi, aktivitas, dan tindakan yang berhubungan dengan perolehan peluang dan peciptaan organisasi usaha. Oleh karena itu, wirausaha adalah orang yang memperoleh peluang dan menciptakan suatu barang baru, bahan atau su…
ABSTRAK Qosim Zainuri, 2020, Peran Guru Mata Pelajaran Akidah Akhlak Dalam Meningkatkan Semangat Belajar Siswa di MA. At-Taufiqiyah Desa Aengbajaraja Kecamatan Bluto Kabupaten Sumenep, Skripsi, Program Studi Pendidikan Agama Islam, Fakultas Tarbiyah, Institut Agama Islam Negeri Madura, Pembimbing: Drs. H. Saiful Arif, M.Pd. Kata Kunci: Peran Guru Akidah Akhlak, dan Semangat Belajar Siswa …
Abstrak: Sarana adalah perlengkapan yang secara langsung digunakan dalam proses pendidikan dan keberadaannya tidak dapat digantikan, dan Prasarana adalah perlengkapan yang secara tidak langsung digunakan dalam proses pendidikan dan keberadaannya dapat digantikan. Bentuk dalam penelitian ini adalah deskriptif maka pendekatan yang digunakan adalah pendekatan kualitatif yaitu penelitian yang mema…
Ahmad Luqman Zainuri, 2018, Jual-Beli Pupuk Organik Dengan Tembakau Sebagai Pembayaran Setelah Panen Dalam Persepektif Ekonomi Islam Di Desa Galis Kecamatan Galis Kabupaten Pamekasan, Skripsi, Program Studi Ekonomi Syariah, Jurusan Ekonomi dan Bisnis Islam, Pembimbing Wadhan, M.Si Kata Kunci: Jual-Beli, Pupuk, Tembakau, Pembayaran Setelah Panen. Keinginan masyarakat dalam memenuhi kebutuhan …