Kata Kunci: peningkatan mutu, layanan kemahasiswaan, media sosial. Media sosial sebagai salah satu fenomena sosial telah merambah berbagai aspek kehidupan, salah satu aspek kehidupan sosial yang tidak luput dari pengaruh merebaknya media sosial yaitu aspek pendidikan. Media sosial telah banyak dimanfaatkan di bidang pendidikan khususnya dalam pembelajaran, namun tidak banyak penelitia…
Kata kunci: Peran pondok pesantren, Merehabilitasi, Pecandu Narkoba Peran Pondok pesantren menjadi salah satu lembaga pendidikan yang berjalan pada jalur pendidikan Islam, baik formal maupun nonformal. Salah satu program yang dilakukan adalah dengan merehabilitasi pecandu narkoba pada santri di pondok pesantren Al-Bajigur, baik secara medis maupun non medis pondok pesantren tersebut. …
Kata Kunci : pendidikan akhlak, kitab wasḫayâ al-abâ’ al abnâ’ Kitab Wasḫayâ al Abâ al Abnâ’), adalah karya Syaikh Muhammad Syakir, asal Iskandaryah, Mesir yang ditulis pada tahun 1326 H atau 1907 M, kitab ini berisi tentang wasiat-wasiat seorang guru terhadap muridnya tentang akhlak. Kitab ini dikalangan pesantren sering disebut dengan sebagai kitab kuning, yaitu salah…
Kata Kunci: Pendidikan Karakter, Budaya Religius. Sebagaimana difahami diantara tujuan pendidikan adalah bagaimana siswa cakap dalam ranah kognitif, afektif, dan psikomotor sehingga banyak program sekolah diarahkan untuk mengembangkan potensi tersebut. Akan tetapi nampaknya dari ketiga ranah tersebut tidak berjalan seimbang, seringkali guru menitikberatkan pada aspek kognitif dan psiko…
ata Kunci: Strategi Penumbuhan, Jiwa Kewirausahaan Kewirausahaan merupakan salah satu upaya pemerintah untuk mengurangi tingkat pengangguran, Lembaga Pendidikan Islam memiliki peranan penting untuk berperan aktif dalam rangka mengurangi tingkat pengangguran dengan menyiapkan sumber daya manusia yang terampil dan kegiatan yang bermuara pada menumbuhkan jiwa kewirausahaan. Fokus peneliti…
ABSTRAK Qurratul Aini, 2020, Pembinaan Kecerdasan Spiritual Siswa Pembinaan Kecerdasan Spiritual Siswa di Madrasah Diniyah Takmiliyah Awwaliyah Tsamratul Ulum Padellegan dan Madrasah Diniyah Takmiliyah Awwaliyah Muballighin I Tanjung Pademawu Pamekasan, Tesis, Program Magister Pendidikan Agama Islam Pascasarjana IAIN Madura, Pembimbing I, Dr. H. Zainuddin Syarif, M.Ag, dan Pembimbing II, …
Kata kunci: literasi, digital, guru pendidikan agama islam. Penerapan literasi digital didalam proses pembelajaran merupakan pemanfaatan teknologi dan internet yang berkembang pesat saat ini, dimana seorang guru merupakan orang yang menyampaikan informasi atau materi kepada para peserta didik. Informasi atau materi yang disampaikanpun kepada peserta didik tidak hanya dalam format tercetak …
Kata kunci: bimbingankonseling, bimbingankonselingislam. Bimbingan dan Konseling perspektif Islam merupakan salah satu bahan ajar untuk membentuk karakter (character building) insan yang kuat mentalnya dengan didasari oleh pondasi agama yang kokoh. Praktik pelaksanaan Bimbingan Konseling Islami di SMP Negeri I Palengaan untuk menyelesaikan permasalahan siswa dalam hal teknisnya tidak jauh …
Kata kunci : Keterampilan Mengajar Dan Teknologi Informasi Urgensi teknologi bagi pelaksanaan pembelajaran tidak terbantahkan lagi terutama pada masa-masa yang akan datang. percepatan peningkatan kemampuan SDM melek tekhnologi nampaknya semakin terasa pengaruhnya mulai dewasa ini. Namun permasalahan yang timbul di SMA Al-Miftah adalah sumber daya tenaga pengajar yang rata-rata masih gagap …
Katakunci: kompetensi pedagogik guru PAI, pembelajaran berbasis IT. Penelitian ini dilatar belakangi dengan adanya perkembangan pendidikan yang sangat siginifikan dalam bidang IT yang menjadikan antara sumber daya manusia selaku pengguna IT dengan media IT itu sendiri hendaknya seimbang dalam mengembangkan dan memajukan pendidikan. Hal tersebut dikarenakan manusia dan media dalam pendidika…
Kata kunci: Pembelajaran Tuntas, Kitab Kuning, Program Pesantren Akseleratif. Pesantren merupakan lembaga pendidikan tertua yang memiliki makna keaslian Indonesia (indigenous). Pesantren selalu hadir dengan sejuta inovasinya, memberikan warna baru bagi pendidikan Indonesia, mulai dari sistem pembelajaran tradisional hingga modern. Inovasi itu muncul bukan hanya dalam segi pembangunan fisik…
Kata Kunci: Pembelajaran, Karakter Disiplin dan Tanggung Jawab. Kitab Tadzkirah al-Sami’ wa al-Mutakallim merupakan kitab yang memuat tentang Karakter serta pentingnya mengutamakan Karakter untuk mencapai kemanfaatan ilmu. Melihat permasalahan peserta didik belakangan ini yang sudah mulai merosot karakternya, peneliti tertarik untuk membahas karakter yang harus dimiliki seorang peserta d…
Kata Kunci : Kurikulum Berbasis al-Qur’an Berwawasan Kepesantrenan, SMA Tahfidz Darul Ulum. SMA Tahfidz Darul Ulum Pondok Pesantren Banyunayar Pamekasan yang selanjutnya disingkat “SMAT DUBA“ telah melakukan pengembangan Kurikulum Berbasis al-Qur’an Berwawasan Kepesantrenan ditingkat satuan pendidikan tingkat menengah atas dengan status sekolah standart nasional (SSN) dari 73 (tuj…
Kata Kunci : Nashaih al-’Ibad, pendidikan akhlak, pendidikan karakter. Dilatar belakangi dengan merosotnya pendidikan akhlak pada remaja atau peserta didik di lingkungan pendidikan dan masyarakat memunculkan berbagai permasalahan kepada yang bersangkutan diantaranya hingga menyebabkan dekadensi moral. Karenanya, perlu kajian mengenai pendidikan akhlak yang diharapkan mampu memberikan dam…
Kata Kunci : Pendidikan Karakter, Kitab Is’āf T}a>libī Rid}a> Al-Khallāq Bi Bayān Makārim al-Akhlāq Pendidikan karakter semestinya menjadi yang paling diperhatikan oleh semua para pendidik, bukan guru agama saja melainkan seluruh elemen harus mendukung. Pendidikan karakter dapat juga diartikan sebagai pendidikan akhlak. Melihat pentingnya pendidikan karakter/ akhlak di masa ini mak…
Kata Kunci : Pendidikan Multikultural, Azyumardi Azra, Pendidikan Islam Multikultural adalah model pendidikan yang dipercaya menjadi sarana efektif dalam menanamkan nilai multi kultur kepada peserta didik sehingga ia diharapkan dapat menerima dan meghormati segala macam perbedaan yang ada sebagai suatu keniscayaan dan sunnatullah. Azyumardi Azra merupakan sosok pembaharu dalam dunia pendid…
Kata kunci: Adab, Pendidikan, Keluarga. Ada dua hal tujuan penelitian ini meliputi: (1) Untuk Mendeskripsikan kontribusi pemikiran Syaikh Muhammad Imam Nawawi Bin Umar Al Jawi dan Muhammad Utsman terhadap pendidikan adab keluarga dalam Kitab Uqūd Al-Lujjain dan Kitab Irsyād Al-Zaujain. (2) Untuk mendeskripsikan Komparasi konsep pendidikan adab keluarga menurut Syaikh Muhammad Imam Nawa…