Kata Kunci: Prinsip Pembiayaan,Analisa Pembiayaan, Pembiayaan Murabahah Salah satu produk pembiayaan yang paling dominan pada BMT UGT Sidogiri Cabang Pamekasan adalah pembiayaan murabahah. Dalam menyalurkan pembiayaan tentunya tidak terlepas dari adanya resiko seperti kendala-kendala. Salah satu faktor yang dapat digunakan oleh bank syariah untuk meyakini kelayakan atas permohonan pemb…
Kata Kunci Persepsi Pengusaha Mikro Kecil dan Menengah, Pembiayaan Mudharabah, Pasar kolpajung pamekasan. Usaha mikro kecil dan menengah Menurut undang-undang NO 20 tahun 2008, pengertian usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) usaha mikro adalah usaha produktif milik orang perongan atau badan usaha yang memenuhi kriteria usaha mikro sebagaimana diatur dalam undang-undang ini. Dalam sk…
Kata Kunci : Potensi Zakat, Zakat Pertanian Zakat adalah salah satu pilar penting dalam ajaran Islam. Zakat merupakan rukun Islam yang memiliki potensi besar untuk mempersatukan umat Islam. Islam menanamkan semangat melalui ajaran zakat, yaitu semangat untuk berusaha dan memperbaiki ekonomi masyarakat. Zakat dibagi menjdi dua yaitu Zakat Maal (harta) dan Zakat Nafs (fitrah), adapun beb…
Kata Kunci: Motivasi, Kinerja Karyawan Motivasi merupakan salah satu alat terbaik untuk meningkatkan kinerja karyawan. motivasi menjadi hal yang penting bagi karyawan, karyawan yang termotivasi akan terasa lebih bahagia, sehat dan ingin datang untuk bekerja. Kurangnya motivasi karyawan akan berdampak buruk bagi perusahaan, semangat kerja karyawan yang rendah dapat merugikan pencapaian …
Kata Kunci : Promosi, Media Sosial, Batik Rumah Batik MJ merupakan salah satu tempat usaha yang bergerak dalam bidang batik yang berada di Desa Toronan. Rumah Batik MJ memulai usahanya setelah megikuti pelatihan yaitu pada tahun 2015 sampai saat ini. Jadi, Rumah Batik MJ disini termasuk salah satu yang mempunyai usaha baru dalam bidang batik yang berada di Desa Toronan. Pada tahun 2015…
Kata Kunci : Persaingan Usaha, Persaingan Pedagang, Etika Bisnis Islam Persaingan merupakan hal yang tidak bisa dihindari dalam dunia bisnis. Persaingan dalam bisnis merupakan sebuah kompetisi antara para penjual yang sama-sama berusaha ingin mendapat keuntungan, pangsa pasar serta jumlah penjualan yang tinggi. Dalam persaingan bisnis, ada etika yang harus dilakukan oleh pebisnis agar t…
Kata Kunci: Peran, Tenaga Kerja Wanita, Kesejahteraan Keluarga Tenaga kerja wanita adalah seorang wanita yang bekerja di Luar Negeri. Dengan tujuan untuk mendapatkan upah atau gaji untuk memenuhi kebutuhannya dan keluarganya yang semakin tidak terbatas. Mencari kehidupan di Negeri orang merupakan alternatif terakhir untuk seseorang yang di sekitar tempat tinggalnya atau di pedesaan yan…
Kata Kunci:‘Urf, Etika Bisnis Islam Muzara’ah adalah pemilik tanah menyerahkan sebidang tanah kepada salah satu pihak yang mana dalam hal ini tanah tersebut digarap oleh petani penggarap untuk ditanami bibit seperti padi, jagung, dan lain sebagainya. ‘Urf merupakan sesuatu yang menjadi kebiasaan manusia, dan mereka mengikutinya dalam bentuk setiap perbuatan yang populer di antara…
Kata Kunci : Respon Mahasiswa, Eksternalitas Negatif, Konsumsi Rokok Mengonsumsi rokok merupakan salah satu kegiatan menghabiskan nilai guna suatu barang. Namun asap rokok yang merupakan produk buangan dari proses konsumsi rokok mengganggu orang lain yang tidak merokok. Hal ini menimbulkan eksternalitas negatif terhadap orang lain. Mahasiwa di IAIN Madura tidak semuanya adalah perokok. Den…
Kata Kunci: Efektifitas, Kesejahteraan, PKH, Ekonomi Islam Efektivitas Program Keluarga Harapan merupakan pengukuran terhadap sejauhmana keberhasilan pelaksanaan PKH yang ada di Desa Batang-Batang Laok dalam memberikan kontribusi untuk masyarakat yang masih jauh dari kata sejahtera. Program PKH merupakan bentuk dari keseriusan pemerintah maka program PKH harus di buktikan secara empiris se…
Kata Kunci: Pemberdayaan Perempuan, Mentoring, Pengembangan Bisnis Pemberdayaan perempuan merupakan suatu hal yang penting dilakukan untuk meningkatkan dan mengembangkan ekonomi perempuan. Pemberdayaan dapat dilakukan melalui mentoring usaha dengan memberikan pelatihan wirausaha dan berbagai keterampilan sehingga kaum perempuan dapat produktif dan dapat memulai usaha baru. Berdasarkan hal …
Kata Kunci : Usaha Anyaman Bambu, Ekonomi Kreatif, Ekonomi Islam Berdasarkan realitas yang ada, banyak para pembisnis hanya memperhatikan profit dengan mengabaikan prinsip dalam ekonomi Islam sebagai kontroling di dalamnya. Padahal ajaran Islam justru memberikan dampak yang positif terhadap suatu usaha yang di jalankan seseorang. Jika prinsip Islam diterapakan dalam suatu usaha atau bisn…
Kata Kunci: Penetapan Harga, Konsumen, Ekonomi Islam Permasalahan yang sering muncul dalam usaha adalah penetapan harga jual yang tepat bagi konsumen. Seorang pengusaha perlu mempertimbangkan biaya-biaya dalam produksi dan perubahan yang terjadi dalam kuantitas produksi apabila ingin dapat menetapkan harga secara efektif. Selain itu, penetapan harga juga harus sesuai dengan ekonomi islam…
Kata Kunci: Strategi dan Pemasaran Strategi didenifisikan sebagai suatu proses penentuan rencana para pemimpin puncak yang berfokus pada tujuan jangka pangjang organisasi, disertai penyusunan suatu cara atau upaya bagaimana agar tujuan tersebut dapat dicapai.Sedangkan pemasaran menurut prespektif syariah adalah segala aktivitas yang dijalankan dalam kegiatan bisnis berbentuk kegiatan pen…
Kata Kunci: Pengelolaan, Infaq, Sedekah Pengelolaan suatu proses mengkoordinasi dan mengintegrasi kegiatan kegiatan kerja agar dapat diselesaikan secara efisien dan efektif. Infaq adalah mengeluarkan sebagian dari harta atau pendapatan/penghasilan untuk suatu kepentingan yang diperintahkan ajaran Islam Sedangkan shadaqah adalah pemberian sukarela yang dilakukan oleh seseorang kepada or…
KataKunci:EkonomiIslam,Industri,Pengangguran Kontribusiindustrianeka beton terhadap pengurangan tingkat pengangguranmerupakansuatuusahaataukegiatanyangmengolah bahanmentahatausetengahjadimenjadibarangjadiyangmemilikinilai tambahuntukmendapatkankeuntungansehinggadenganadanyaindustri enakabetonakanmenjadikesempatankerjabagisebagianmasyarakat yang membutuhkan dalam mengurangi tingkat pengang…
Kata Kunci : Kepuasan Konsumen, Pelayana, UD H. Machfud UD H. Machfud di Desa Kapedi Bluto Sumenep merupakan contoh dari sebuah produksi yang mempunyai kewajiban memuaskan konsumennya dalam rangka menghadapi persaingan yang semakin berat dengan berlandaskan tuntunan agama Islam. Namun demikian, beberapa konsumen lebih mengutamakan ikatan emosional berdasarkan keyakinan disamping pelayanan …
Kata Kunci: Sistem Pembayaran Upah, Studio Faris Foto, Perspektif Ekonomi Islam Bekerja dan mencari pekerjaan adalah salah satu kodrat manusia sebagai makhluk sosial di bumi ini. Dengan bekerja mereka memperoleh hak dari keringat yang mereka keluarkan yang disebut upah. Upah yang mereka dapatkan tidak lain dan tidak bukan untuk memenuhi kebutuhan hidup dan menyambung kehidupan keluarga me…
Kata Kunci: Sales promosi, Iklan, Pemasaran langsung, Personal selling, keputusan pembelian Citronella itu sendiri adalah sabun herbal yang masuk dalam golongan kosmetik perawatan kulit. Menggunakan 100% bahan-bahan alami asli Indonesia. Sehingga banyak orang yang tertarik untuk membeli produk ini di karenakan menggunakan bahan alami dan mempunyai banyak manfaat. Permasalahan yang aka…
Kata Kunci: Strategi Pengembangan Usaha, Ekonomi Islam, Lingkungan Internal dan Eksternal. Strategi pengembangan merupakan bakal tindakan yang menuntut keputusan manajemen puncak dalam pengembangan usaha untuk merealisasikannya. Strategi dirumuskan sedemikian rupa sehingga jelas apa yang sedang dan akan dilaksanakan perusahaan demi mencapai tujuan yang ingin dicapai. Perumusan strategi me…