Kata Kunci : stres kerja, kompensasi, kinerja karyawan. Karyawan sebagai sumber daya manusia merupakan kunci keberhasilan suatu perusahaan. Pengelolaan sumber daya manusia yang baik tentunya akan mendorong perusahaan kearah pencapaian tujuan. Karyawan meurpakan sumber daya langsung yang terlibat dalam menjalankan kegiatan perusahaan. Terdapat banyak faktor yang mempengaruhi kinerjakary…
Kata Kunci: Implementasi, Akad Mudharabah, Pembiayaan Modal Kerja. Pada PT BPRS Sarana Prima Mandiri Pamekasan, salah satu produk yang ditawarkan adalah pembiayaan modal kerja yang merupakan pembiayaan untuk memenuhi kebutuhan para pengusaha akan modal usaha. Pembiayaan modal kerja yang diterapkan menggunakan akad mudharabah. Pada pembiayaan modal kerja ini nasabah yang mengajukan harus…
Kata Kunci : Pengetahuan, Kualitas Pelayanan, Keputusan Nasabah Pelayanan yang dilakukan oleh karyawan Bank Syariah Indonesia KCP Pamekasan Jokotole mendapatkan penialaian yang baim dari para nasabahnya karena kesopanan dan keramahannya, namun disisi lain pada saat tertentu nasabah perlu menunggu karena banyaknya masyarakat yang melakukan transaksi di Bank Syariah Indonesia KCP Pamekas…
Kata Kunci: Kualitas Pelayanan, Personal Selling, Minat Menabung Perkembangan dunia lembaga keuangan saat ini semakin kompleks, begitupun PT BPRS Sarana Prima Mandiri Pamekasan. Berbagai macam jenis produk dan sistem usaha ditawarkan oleh BPRS Sarana Prima Mandiri Pamekasan, salah satunya adalah Tabungan Multiguna. Berbagai cara dilakukan dalam meningkatkan kemajuan, diantaranya dengan…
Kata Kunci: Pengetahuan, Bagi Hasil, Religiusitas, Keputusan, Tabungan Mudharabah Pengetahuan merupakan suatu tindakan yang berhubungan dengan pola pikir seseorang, biasanya masyarakat sebelum menabung pasti akan dijelaskan terlebih dahulu mengenai produk tabungan yang akan masyarakat pilih, seperti produk tabungan mudharabah yang bisa di ambil kapan saja dan ada pembagian bagi hasilnya. …
Kata Kunci: Strategi Marketing, Marketing Mix, Produk (product), Harga (price), Tempat (place), Promosi (promotion), Orang (people), Proses (process), dan Bukti Fisik (physical evidence), Minat Anggota Bauran pemasaran Bank merupakan serangkaian aktivitas pemasaran yang dilakukan Bank perusahaan untuk melayani nasabah yang menjadi target pasar. Bauran pemasaran ini dapat dirancang berd…
Kata Kunci: Strategi Pemasaran, Kebutuhan Konsumen Strategi pemasaran adalah seperangkat tujuan, praktik dan aturan yang memberikan arah pada upaya pemasaran suatu perusahaan pada tingkat tertentu dan dengan referensi dan alokasi dari waktu ke waktu, terutama dalam menanggapi lingkungan dan kondisi persaingan perusahaan. Perusahaan harus dapat menerapkan strategi pemasaran yang tepat u…
Kata Kunci: Kualitas Produk . Promosi, Minat Nasabah, Tabungan Umroh BPRS Bhakti Sumekar dalam mengembangkan produknya untuk menarik minat nasabah dan untuk meningkatkan daya saing, maka perlu mengetahui persepsi Nasabah mengenai Produk Tabungan yang mereka inginkan salah satunya ialah tabungan umroh, dengan hal itu perlu adanya kualitas produk dan promosi untuk menjadi tolak ukur nasa…
Kata Kunci : Marketing Mix, Keputusan Nasabah BPRS Bhakti Sumekar Kantor Cabang Pamekasan merupakan salah satu bank yang memiliki banyak produk keuangan untuk membantu masyarakat dalam memenuhi kebutuhan keuangannya, mulai dari produk tabungan, pembiayaan konsumtif dan komersial, deposito, Rahn, dan lain sebagainya. Untuk produk tabungan unggulan yang banyak diminati oleh nasabah ialah…
Kata Kunci : Akad Murabahah, Pembiayaan Konsumtif, BPRS Bhakti Sumekar Akad murabahah merupakan pembiayaan dengan prinsip jual beli yang pada dasarnya merupakan penjualan dengan keuntungan (margin) tertentu yang ditambahkan di atas biaya perolehan. Akad murabahah digunakan pada pembiayaan konsumtif. Pada BPRS Bhakti Sumekar Kantor Cabang Pratama Raas dalam penelitian ini terdapat dua…
Kata Kunci: Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk, Keputusan Mnenabung. Dunia perbankan mengalami perkembangan yang begitu pesat khususnya lembaga keuangan syariah. Dengan semakin ketatnya tingkat persaingan antar lembaga keuangan syariah, maka lembaga keuangan syariah seperti halnya KSPPS BMT NU Cabang Camplong Kabupaten Sampang harus bisa menyiapkan strategi pemasaran yang baik dan tep…
Kata Kunci: Personal Selling, Minat Siswa, Tabungan Simpel BPRS Bhakti Sumekar Sumenep dalam memasarkan produk menggunakan personal selling pada produk tabungan simpel. Strategi personal selling merupakan komunikasi dengan menggunakan tatap muka (secara langsung) diharapkan dapat memperkenalkan kepada calon nasabah tentang produk tabungan, sehingga akan meningkatkan perkembangan produk…
Kata Kunci : Strategi, Pemasaran, Tabungan Emas Dalam memasarkan produk tabungan emasyang ada di kantor cabang pegadaian syriah prenduan pastinya tidak lepas dari yang namanya strategi pemasaran. Salah satunya adalah dengan menggunakan bauran pemasaran (marketing mix) 7P yang di dalamnya ada beberapa bagian: pertama, Produk, kedua Harga, ketiga Tempat, keempat Promosi, kelima Proses, …
Kata Kunci: Penerapan, Akad Mudharabah, BMT NU BMT NU Cabang Guluk-Guluk Sumenep Jawa Timur memiliki produk tabungan Sahara (simpanan haji dan umroh) akad dengan menggunakan mudharabah mutlaqah. semua Mekanisme dan pelaksanaannya sesuai dengan Fatwa DSN No. 2 tahun 2000 disebutkan bahwa tabungan yang dibenarkan secara syariah adalah tabungan Berdasarkan prinsip mudharabah dan wadi'ah. …
Kata Kunci: Stres Kerja, Disiplin Kerja, Lingkungan Kerja, dan Kinerja Karyawan Di dalam sebuah perusahaan atau organisasi, kegiatan pengelolaan dan perencanaan sumber daya manusia sangatlah penting demi tercapainya tujuan bisnis, karena SDM merupakan suatu asset organisasi atau perusahaan yang paling berharga. Sumber daya manusia berpotensi untuk mengembangkan serta dapat meningkatkan k…
Kata Kunci: Problematika, kinerja perempuan, KSPPS BMT NU Cabang Galis Pamekasan Problematika yang berarti masalah atau persoalan. Adalah suatu persoalan yang harus di pecahkan dengan kata lain masalah merupakan kesenjangan antara kenyataan dengan suatu yang di harapkan dengan baik, agar tercapai hasil yang maksimal.Di KSPPS BMT NU Cabang Galis Pamekasan ada beberapa keunikan atau permas…
Kata Kunci: Pengetahuan Riba, Pengetahuan Produk Perbankan Syariah, Minat Menjadi Nasabah Ditinjau dari riset pendahuluan yag telah peneliti lakukan dengan menggunakan kuesioner melalui google form, diperoleh hasil bahwa lebih banyak mahasiswa FEBI IAIN Madura menjadi nasabah BSI dibandingkan dengan bank konvensional. Hal tersebut tentunya dipengaruhi oleh berbagai faktor salah satu…
Kata Kunci : Risiko Operasional, Gadai Emas, BPRS Bhakti Sumekar BPRS Bhakti Sumekar adalah lembaga keuangan berbasis syariah. BPRS Bhakti Sumekar memiliki beberapa produk simpanan dan pembiayaan, salah satu produk pembiayaan yang ada di BPRS Bhakti Sumekar adalah gadai emas. Dalam kegiatannya gadai emas memiliki kemungkinan mengalami risiko terutma risiko operasional yang dapat diseb…
Kata Kunci: Literasi Keuangan, Religiusitas, Minat Menabung Perkembangan bank syariah di Indonesia berkembang semakin pesat. Meskipun bank syariah mengalami perkembangan, namun masih banyak masyarakat muslim lebih memilih untuk tidak menabung di bank syariah. Seperti mahasiswa di IAIN Madura, khususnya mahasiswa prodi Perbankan Syariah yang tentunya beragama Islam dan telah mendapatkan…
Kata Kunci : Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk, Loyalitas Nasabah. Loyalitas nasabah merupakan bentuk kesetiaan nasabah dalam menggunakan suatu produk atau jasa yang disediakan oleh bank. Kualitas pelayanan dan kualitas produk yang ditawarkan oleh bank jika dikelola dengan baik dan tepat nantinya akan berkontribusi positif terhadap terwujudnya loyalitas nasabah. Karena pengamatan, pe…