Kata Kunci: Manajemen Pesantren, Kinerja Ustaz dan ustazah Pondok Pesantren Sabilul Huda Kembang Kuning Larangan Pamekasan, lembaga ini senantiasa melakukan perubahan yang berkesinambungan guna untuk meningkatkan mutu termasuk untuk meningkatkan kinerja ustaz dan ustazahnya, salah satu hal yang dilakukan perubahan adalah terkait pengelolaan ustaz dan ustazahnya. Pengelolaan ustaz dan u…
ABSTRAK Budi Hartono, 2015, Problematika Pengelolaan Ustadz Di Pondok Pesantren An-Nawawi Lengser Camplong Sampanng. Skripsi, JurusanTarbiyah, Program StudiPendidikan Agama Islam, Stain Pamekasan, Pembimbing: Dr. Siswanto, M. Pd. I. Kata Kunci :Problematika Pengelolaan Ustadz Pada hakikatnya pengelolaan guru/ ustadz di pondok pesantren berkaitan erat dengan kurangnya fasilitas dan tenaga pen…