Kata Kunci: Pembelajaran Kitab Ta’limul Muta’allim, Akhlak Siswa Adad dua fokus dalam penelitian ini. Pertama, Bagaimana Efektifitas Pembelajaran Kitab Ta’limul Muta’allim terhadap peningkatan akhlak siswa di SMK Al-faqih Sumber Nyamplong Kowel Pamekasan. Kedua, Faktor apa saja yang mempengaruhi Efektifitas Pembelajaran Kitab Ta’limul Muta’allim terhadap peningkatan akhlak siswa …
Kata Kunci: Kegiatan Jamaah Tabligh, Meningkatkan Motivasi Ibadah Masyarakat Ibadah merupakan aktifitas yang harus ditunjang dengan adanya motivasi dalam diri, agar ibadah yang dilakukan menjadi kebiasaan dalam tiap individu. Era modern seperti sekarang ini, orang disibukkan dengan sosial media,pekerjaan, dan hal-hal keduniaan lainnya. Sehingga, dampaknya adalah berkurangnya motivasi…
Kata Kunci: Model Pembelajaran Vak, Pelajaran PAI Pendidikan merupakan salah satu langkah dalam pengembangan sumber daya manusia, untuk menjadikan karakter dan pemikiran mereka menjadi lebih baik dari sebelumnya. Penelitian ini di latarbelakangi oleh rendahnya keterlibatan peserta didik dalam pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan model pembelajaran Vak p…
Kata Kunci : Peningkatan Hasil Belajar, Model Pembelajaran Make A Match Hasil belajar yang rendah pada mata pelajaran Akidah Akhlak menjadi latar belakang adanya penelitian ini. Penyampaian materi oleh guru masih belum bervariasi dan belum disesuaikan dengan karakteristik siswa. Hal ini menjadi penyebab hasil belajar pada mata pelajaran Akidah Akhlak tergolong rendah. Model pembelajara…
Kata Kunci : Pembelajaran Fiqih, metode Mind Mapping. Pembelajaran fikih merupakan suatu kegiatan (interaksi) yang dilakukan oleh guru dengan siswa dilingkungan belajar sebagai pencapaian proses belajar sehingga siswa dapat mengetahui, memahami, serta melaksanakan syari’at islam seperti halnya ibadah sehari-hari dengan baik dilingkungan sekolah yang dilaksanakan di dalam atau di luar kela…
Kata Kunci: Media Sosial, Mutu Belajar, Pendidikan Agama Islam Penelitian ini di latar belakangi oleh fenomena yang terjadi di SMA Hidayatun Najah Samiran Proppo Pamekasan ialah salah satu sekolah yang memanfaatkan media sosial Zoom atau Whatsapp sebagai media pembelajaran pendidikan agama islam untuk meningkatkan mutu belajar siswa agar nantinya siswa lebih semangat dalam mengkuti pro…
KataKunci:Model Pembelajaran Kooperatif Student Teams Achievement Division, Motivasi Belajar, Pendidikan Agama Islam Model pembelajaran kooperatif student teams achievement merupakan pendekatan kooperatif yang paling sederhana yaitu mengarahkan siswa lebih aktif dan berinteraksi satu sama lain dalam sebuah kelompok kecil agar meningkatkan motivasi belajar siswa pada mata pelajaran pend…
Kata Kunci : Taksonomi Bloom, Pembelajaran Akidah Akhlak, Akhlak Siswa Mata pelajaran Akidah Akhlak sebagai salah satu mata pelajaran yang bertujuan untuk membuat siswa memiliki pribadi yang berakhlak mulia sesuai dengan nilai-nilai keislaman. Namun selain akhlak, siswa juga dituntut mampu memiliki pengetahuan yang baik dan luas. Serta kemampuan untuk menerapkan apa yang telah dipelaja…
Kata kunci: SKS, Kualitas Pembelajaran, Hambatan Pendidikan merupakan usaha produktif yang digunakan untuk memperbaiki pola hidup manusia dalam berbangsa dan berbudaya, sehingga butuh terobosan-terobosan baru untuk disesuaikan dengan realitas zaman sehingga pendidikan akan selalu dinamis dan terus menjadi solutif utama untuk menjadikan manusia bermartabat dan berdedikasi pada alam sekitar.…
Kata Kunci: Peranan Nyai, Penanaman Akhlak Mulia, Santriwati Kata nyai merupakan gelar yang digunakan kepada istri kiai, nyai merupakan figur dan peranan nyai memiliki pengaruh yang besar terhadap terbentuknya akhlak santri maupun santriwati. Nyai memiliki wewenang memberikan sanksi bagi yang melanggar aturan-aturan yang sudah ditetapkan didalam pondok pesantren, oleh karena itu peran nyai …
Kata Kunci: Nilai, Pendidikan, Karakter, Film Pendidikan merupakan hal yang sangat penting bagi manusia apalagi pada zaman sekarang. Apalagi pendidikan karakter sangat penting dan mempengaruhi bagi kehidupan sehari-hari. Pada zaman sekarang ini tentunya pendidikan karakter sangat berguna bagi seseorang, karena dengan seorang yang tidak mempunyai karakter maka kemungkinan seorang tersebut dini…
Kata Kunci: Hukuman, kedisiplinan, Musholla Kedisiplinan Anak Dalam membentuk kedisiplinan mengaji anak, perlu adanya seseorang yang membentuk, dimana jika kita mendengar kata musholla pastinya ada perihal mengaji Al-Qur’an, dan di musholla pasti ada peraturan dan hukuman, adapun peraturan dan hukuman disini bertujuan hanya untuk mendisiplinkan anak mengaji di musholla, agar anak na…
Kata Kunci: Peran Pengasuh, Membentuk Akhlak, Anak Didik Akhlak merupakan hal yang sangat penting dimiliki oleh setiap insan di dunia ini. Dengan akhlak manusia akan hidup dengan lebih baik sehingga manusia mengetahui mana akhlak yang pantas untuk Sang Pencipta dan mana akhlak yang cocok untuk sesama makhluk-Nya. Nabi Muhammad SAW saja diutus untuk memperbaiki akhlak umat manusia sebagaima…
Kata Kunci : Sikap, Dermawan, Infaq Pada zaman kemajuan teknologi saat ini, masih banyak orang yang terkadang tidak peduli terhadap orang lain yang sedang memerlukan bantuan. Sikapnya terkadang acuh tak acuh terhadap sesama, tidak mau tahu apakah orang lain membutuhkan bantuannya. Termasuk juga dari golongan pelajar sendiri sehingga perlu di lakukan penanaman sikap dermawan di lingkung…
Kata Kunci : Multimedia, Motivasi Belajar, PAI Multimedia merupakan perpaduan berbagai bentuk elemen informasi yang digunakan sebagai sarana menyampaikan tujuan tertentu. Elemen informasi yang dimaksud tersebut di antaranya teks, grafik, gambar, foto, animasi, audio, dan video. Multimedia merupakan gabungan dari berbagai macam media, baik untuk tujuan pembelajaran maupun tujuan yang la…
Kata Kunci : Kebijakan, Peningkatan kualitas, PAI Kebijakan peningkatan kapabilitas personal pengelolaan lembaga pendidikan serta mengimplementasikan gerakan pembangunan masyarakat Islam atau (Gerbang Salam) yang menjadi jargon masyarakat Pamekasan, mulai dari tingkat pendidikan dasar hingga pendidikan tingkat perguruan tinggi. Kebijakan untuk memberikan muatan mata pelajaran agama yang …
Kata Kunci: Model Pembelajaran Luring dan daring, Membentuk Karakter, Pendidikan Agama Islam model pembelajaran luring dan daring adalah dua model pembelajaran yang berpusat pada guru, hal ini menjadikan peran guru sangatlah penting dalam melaksanakan dua model pembelajaran tersebut karena guru harus mampu melaksanakan dua model pembelajaran dengan keharusan memiliki nilai nilai kara…
Kata Kunci: Sistem Pendidikan Pondok Pesantren, Intelektual Santri Lembaga pendidikan Islam mempunyai andil yang sangat besar untuk mengiringi prosesnya dalam menjalankan hidup. Karena dalam orientasinya, pendidikan Islam harus mampu menyiapkan sumber daya manusia yang tidak hanya sekedar sebagai penerima arus informasi global, namun juga harus memberikan bekal kepada mereka agar mengo…