Kata kunci: Progam Dzikir, Perilaku Delinkuensi, Remaja Masjid Dilatar belakangi oleh perkembangan teknologi yang semakin pesat, memberikan kesempatan budaya barat masuk dengan mudah dan bisa ditiru oleh remaja. Masa remaja biasanya dianggap sebagai masa yang indah, menyenangkan namun penuh dengan permasalahan. Pada perkembangannya remaja ditandai dengan adanya beberapa tingkah laku, baik …
Kata Kunci: pendekatan saintific, motivasi belajar. Dalam pendekatan saintifik sebuah pembelajaran yang dirancang untuk meningkatkan peran serta peserta didik secara aktif dalam mengonstruk konsep melalui beberapa tahapan menganalisis data dan mengomunikasikan konsep prinsip yang ditemukan, keberhasilan peserta didik dapat ditentukan oleh motivasi belajar yang dimilikinya Berdasarkan hal t…
Kata kunci: Peran Guru, Pengendalian, Kesulitan Baca Tulis Al-Qur’an Di madrasah masih banyak siswa dan siswi yang mengalami kesulitan baca tulis Al-Quran dan disebabkan beberapa faktor. Maka dari itu diperlukan pengendalian agar dapat mengurangi kesuliatan yang dialami siswa. Di dalam melakukan proses pengendalian, dibutuhkan seorang guru yang juga menjadi peran penting untuk mendapatka…
Kata kunci : Fasilitas belajar, prestasi belajar, korelasi Fasilitas belajar adalah salah satu faktor yang memiliki peranan penting untuk meningkatkan mutu pendidikan agar dapat menghasilkan siswa yang berkualitas. Tersedianya fasilitas belajar akan memberi pengaruh positif untuk hasil belajar siswa. Orang yang belajar tanpa dibantu fasilitas tidak jarang mendapat hambatan dalam menyelesai…
Kata Kunci: Pembentukan, Kecerdasan Spiritual Siswa, Kegiatan Literasi Al-Qur’an, SMANegeri 1 Pamekasan. Pembentukan kecerdasan Spiritual pada siswa sekolah untuk kegiatan kebiasaan siswa membaca Al-Qur'an memiliki nilai lebih bagi siswa disekolah. Kebiasaan setiap hari membaca Al-Qur'an akan terasa terhadap perilaku siswa yang akan berguna di masyarakat, siswa akan mengaplikasikan apa y…
Kata Kunci : Penerapan, Ekspositori, Semangat Belajar, Umumnya, dalam proses pembelajaran di kelas, seorang pendidik masih menggunakan metode konvensional. Pola dan metode pembelajaran yang demikian tidak efektif dalam menopang dan mendorong proses belajar dan semangat belajar siswa. Penerapan metode ekspositori ini dapat meningkatkan kemampuan berfikir siswa dalam upaya mengeksplorasi pen…
Kata Kunci : Hadrah Al Banjari, Karakter keislama, Remaja Pelaksanaan kegiatan Hadrah Al Banjari di desa Blumbungan Larangan Pamekasan merupakan salah satu kegiatan yang mempunyai nilai-nilai keislaman. Salah satu tujuan Kegiatan Hadrah Al Banjari yaitu dapat membentuk karakter keislaman masyarakat, terutama pada kaum remaja. Sehingga dengan adanya kegiatan Hadrah Al Banjari peserta remaja…
Kata Kunci: Penerapan, Manajemen Kelas dan Tanggumg Jawab SMK Miftahul Qulub Polagan Pamekasan sebagai salah satu sekolah menengah kejuruan yang berstatus swasta menjadi motivasi serta perkembangan peningkatan dalam penyelenggaraan pembelajaran dan pendidikan. Setiap lembaga atau sekolah kebanyakan saat ini masih kurang maksimal dalam penerapan manajemen kelas, terlebih lagi dalam menumbuh…
Kata Kunci: Sumber Belajar Berbasis Online, Minat Belajar Siswa dan Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam. Skripsi ini memuat hasil kajian tentang upaya guru pendidikan agama Islam dalam meningkatkan minat belajar siswa pada mata pelajaran Pendidikan Agama Islam di di SMAN 01 Arosbaya Kecamatan Arosbaya Kabupaten Bangkalan. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan 1) Penerapan sumber…
Kata Kunci: Penanaman, Nilai-nilai Agama Islam, Perisai Diri, Madrasah Aliyah Al-Djufri Al-Quran memandang kebudayaan itu merupakan suatu proses, dan meletakkan kebudayaan sebagai eksistensi hidup manusia. Kegiatan ekstrakurikuler pencak silat perisai diri di Madrasah Aliyah Al-Djufri Kabupaten Pamekasan, merupakan bentuk dari perkembangan pencak silat sebagai kebudayaan. Oleh karena itu s…
Kata Kunci : Spiriual Teaching, Kretifitas belajar siswa Penelitian ini berlokasi di Ma Al-Islamiyah II Dusun Bujudan Desa Pamoroh Kecamatan Kadur Kabupaten Pamekasan yang mana dalam penerapan spiritual teaching sudah melaksanakan akan tetapi istilah yang digunakan peneliti belum dipahami sehingga ketika dipaparkan apa yang dimaksud dengan spiritual teaching maka disitu ada kesimbungan anta…
Kata Kunci: Implementasi Metode Ummi Pembelajaran Al-Qur’an. Penelitian ini dilatar belakangi oleh kejadian atau penemuan yang terjadi di SDN Gunung Sekar 2 Sampang dimana hal ini terdapat adanya metode pembelajaran Al-Qur’an ini, tujuannya adalah untuk membumikan Al-Qur’an dan juga untuk mempermudah siswa SDN Gunung Sekar 2 belajar tentang agama, tujuan kami kedepan supaya mencetak g…
Kata Kunci: Pembelajaran, Muatan Lokal, Keterampilan Ibadah Madrasah merupakan suatu lembaga yang bergerak dibidang pendidikan, dalam suatu lembaga pendidikan sebuah kegiatan pembelajaran merupakan inti dari kegiatan didalam madrasah tersebut guna memberikan pengetahuan serta bimbingan kepada peserta didik. Pada era kemajuan zaman dan teknologi yang selalu mengalami perubahan ini mengakiba…
Kata Kunci: Bil Qolam, Implementasi, Pembelajaran Al-Qur’an, Tajwid Dalam proses pembelajaran membaca Al-Qur’an sesuai dengan ilmu tajwid diperlukan berbagai macam metode pembelajaran. Metode Bil qolam memiliki kelebihan bila dibandingkan dengan metode lainnya karena metode ini membimbing siswa untuk pembelajaran Al-Qur’an mulai dari huruf per huruf. Tujuan penelitian adalah pertama,…
Kata Kunci: Pola Asuh Orang tua, Mendidik anak, Modern Islamic Parenting, Era Digital. Pola asuh Orang tua merupakan hal yang penting bagi perkembangan anak, karena Orang tua sebagai lingkungan pertama yang ditemui anak maka akan sangat mempengaruhi pada pembentukan karakter dan akhlak anak. Pola pengasuhan dalam mendidik diharapkan dapat terus berperan dan berkontribusi di tengah era dig…
Kata Kunci : Strategi pembelajaran, Point Counter Point, Mata Pelajaran Fiqh Strategi pembelajaran merupakan upaya terencana dan tersusun termasuk juga dalam penggunaan metode dan pemanfaatan dari berbagai sumber daya yang ada dalam proses pembelajaran. Point Counter Point (PCP) merupakan suatu cara dalam proses pembelajaran yang memberikan kesempatan pada peserta didik untuk aktif dalam b…
Kata Kunci : Pendidikan Agama Islam, Telaah Kritis Perspektif Al-Qur’an, Novel Di Atas Sajadah Cinta Karya sastra tidak bisa dipisahkan dengan pendidikan Islam, berdasarkan historis sebelum Al-Qur’an diturunkan oleh Allah kepada nabi Muhammad, bangsa Arab sudah sangat akrab dan mahir dalam munulis karya-karya sastra yang estetis. Unsur estetik karya sastra sangat erat kaitannya dengan …
Kata Kunci: Pelatihan Media Pembelajaran, Aplikasi Zoom Meeting, Guru Penerapan aplikasi zoom meeting untuk media pembelajaran secara daring, bagi sebagian orang Indonesia dapat digunakan melalui smartphone, saat diaplikasikan pada sesuatu yang baru dan bersifat pengajaran serta pembelajaran tentu belum semua apat mencernanya dengan baik. Dalam aplikasi Zoom Meeting ini kita bisa berkomuni…
Realita zaman sekarang hanya sebatas mencari ilmu. padahal ada batasanbatasan yang harus ditempuh oleh penuntut ilmu. koleksi pengetahuan zaman sekarang mungkin lebih banyak dan mudah dengan bantuan kemajuan teknologi dibandinkan zaman dahulu, akan tetapi kenapa kehidupannya tidak baik, derajatnya tidak meninggkat bahkan hidupnya tidak mulia. Disebabkan karena caranya salah dan syarar-syara…
Kata Kunci: Internalisasi Nilai, Pendidikan Agama Islam, Toleransi SMA Negeri 1 Pamekasan merupakan salah satu sekolah yang heterogen. Di mana salah satu letak keheterogennya adalah dalam konteks keyakinan beragama. Maka dari itu, sangat perlu adanya sikap saling menghargai perbedaan. Sikap acuh dan tidak menghargai hanya akan muncul apabila peserta didik tidak memahami makna toleransi ber…