Kata Kunci : Manajemen Program, Ekstrakurikuler Keagamaan, Karakter Siswa Penelitian ini dilatarbelakangi pada ketertarikan peneliti terhadap bagaimana manajemen program ekstrakurikuler keagamaan dalam membentuk karakter siswa di MTs Ummul Quro Plakpak Pamekasan yang mana program ekstrakurikuler di sana sudah dapat dikatakan terlaksana dengan cukup baik. Melihat hal tersebut peneliti t…
ABSTRAK Sayyidah Ittaqie Tafuzie, 2021, Penanaman Nilai Keislaman dalam Membentuk Akhlak Santri Melalui Perkemahan Pelintas di Pondok Pesantren Mathlabul Ulum Jambu Lenteng Sumenep Tahun 2021-2022, Tesis, Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) Program Magister (S2) Pascasarjana IAIN Madura, Pembimbing Dr. H. Zainuddin Syarif, M.Ag. dan Dr. H. Umar Bukhory, M.Ag. Kata Kunci : Penanaman…
iii ABSTRAK Ummi Ningsih, 2020, Implementasi Konsep Pendidikan Karakter Santri dalam Kitab Tarbiyah al- Shibyãn pada Kelas Adna di Pondok Pesantren al-Is’af Kalabaan Guluk-guluk Sumenep, Tesis, Program Magister Pendidikan Agama Islam Pascasarjana IAIN Madura, pembimbing: Dr. H. Zainuddin Syarif, M.Ag. dan Dr. Maimun, S. Ag. M. HI Kata Kunci: pendidikan karakter, santri, Tarbiyah al- S…
Kata Kunci : Karakter Religius, Shalat Berjamaah, Pendidikan Agama Islam Penelitian ini berlokasi di SMPI Nurul Hijriyah yang berlatar fenomena kurangnya karater religius yang ada pada diri siswa sehingga Guru Pendidikan Agama Islam melaksanakan kegiatan pembiasaan shalat berjamaah untuk menumbuhkan karakter religius dalam diri siswa agar terciptanya generasigenerasi bangsa yang shole dan s…
KataKunci : Implementasi, Budaya 3S, Nilai Perilaku Kesopanan. Dalam setiap lembaga kepala sekolah menjadi peran yang sangat penting dalam membentuk karakter dan akhlak siswa disekolah, apalagi di lembaga pendidikan formal yang terkait dengan pondok pesantren, kepala sekolah bukan hanya menekankan pada ilmu pengetahuan saja namun juga perilaku dan kesopana santun yang baik, apalagi dalam l…
Kata Kunci: Hidden Curriculum, PendidikanKarakter Hidden Curriculum merupakan serangkaian kegiatan peserta didik yang muncul dari keinginan guru akan tetapi Hidden Curriculum tidak tercantum dalam kurikulum formal tetapi memiliki banyak hal penting bagi kehidupan siswa. Berbagai hal tersebut bersumber dari keadaan keseharian yang tidak dirancang sekolah, seperti nilai keteraturan dan suasana…
Kata Kunci : Tokoh Agama,Carok, pendidikan Islam Tokoh agama didefinisikan sebagai orang yang berilmu terutamanya dalam hal yang berkaitan dengan Islam. dalam hal ini peran tokoh agama yang sangat dibutuhkan untuk menghilangkan suatu tradisi yang bertentangan dengan ajaran Islam. Semua tindakan serta perilaku tokoh agama sangat menentukan. Carok berasal dari kata sanskerta yang berarti per…
Kata Kunci: Internalisasi, Tasawuf Al-Ghazali, Pembentukan Karakter Pembentukan karakter bisa terbentuk karena kebiasaan. Kebiasaan pada pemuda di dapatnya dari kebiasaan pada saat masih kecil, faktor lingkungan merupakan salah satu faktor yang bisa mempengaruhi terbentuknya karakter pada pemuda. Berdasarkan hal tersebut terdapat tiga pokok permasalahan yang menjadi kajian dalam penelitia…
Kata Kunci : Program 4S (Salam, Sapa, Senyum, Santun), Akhlakul Karimah. Budaya sekolah merupakan salah satu unsur sekolah yang penting dalam mendukung peningkatan kepatuhan tata tertib dan moto sekolah. Salah satu untuk membentuk karakter siswa agar memiliki akhlak yang baik adalah dengan cara menerapkan program 4S (Salam, Sapa, Senyum, Santun) yang nantinya akan membentuk karakter siswa…
Kata Kunci: Ekstrakurikuler, Tahfidz, Al-qur’an. Dalam melaksanakan ekstrakurikuler tahfidz al-qur’an di Madrasah Aliyah Negeri Sampang, tentunya melalui proses untuk mengadakan ekstrakurikuler tersebut.Meskipun prosesnya agak rumit untuk dilalui oleh para guru di MAN Sampang mengenai pelaksanaan ekstrakurikuler tahfidz al-qur’an, para guru tetap semangat untuk mengadakan ekstrakurik…
ABSTRAK Nurul Aini, 2021 , penerapan pembiasaan sholat dhuha dalam meningkatkan aspek spiritual pada siswa mi riyadlatul mubtadiin klompang barat kec. Pakong kab. pamekasan, Skripsi, Program Guru Madrasah Ibtidaiyah, IAIN Institut Agama Islam Negeri Madura, Dosen Pembimbing: Moh. Hefni, MS. I Kata Kunci: Pembiasaan, Sholat Dhuha, Spritual Tema yang diambil dari penelitian ini yakni “Pe…
iv ABSTRAK Teaas Ramadhanty, 2020. Kedisiplinan Shalat Lima Waktu Melalui Pembiasaan Shalat Berjamaah Di Smp Negeri 8 Pamekasan, Skripsi, Jurusan Tarbiyah, Program Studi Pendidikan Agama Islam, IAIN MADURA, Pembimbing: H. Ainul Haq Nawawi, M.A Kata Kunci: Kedisiplinan, Sholat Lima Waktu, Shalat Berjamaah. Shalat adalah syariat yang dibawa dan disampaikan junjungan kita, Nabi Muhammad SA…
V ABSTRAK Naufal Firdausy, 2018, Upaya Guru PAI Membangun Karakter Islami Siswa Melalui Pendidikan Agama Islam di SDI Misbahus Shudur Toron Samalem Blumbungan, Skripsi, Jurusan Tarbiyah, Program Studi Pendidikan Agama Islam, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura, Dosen Pembimbing Mohammad Farah Ubaidillah, M.Hum Kata Kunci: Upaya, Guru PAI, Karakter Islami Siswa, Pendidikan Agama Isl…
ABSTRAK Siti Maulida Amalia, 2020, Korelasi Pendidikan Karakter dengan Pendidikan IPS di MTs. 3 Annuqayah Guluk-Guluk Sumenep, Skripsi, Program Studi Tadris Ilmu Pengetahuan Sosial, Fakultas Tarbiyah, Institut Agama Islam Negeri Madura, Pembimbing : Mulyadi, S.S., M.Pd. Kata Kunci :Pendidikan Karakter, Pendidikan IPS Pendidikan merupakan upaya yang dilakukan oleh seseorang untuk mempelajar…
Indonesia membutuhkan sumberdaya manusia yang bermutu dan berkualitas secara Iptek dan Imtaq khususnya pada generasi millenial saat ini untuk mewujudkan Indonesia menjadi lebih baik dan maju. Oleh sebab itu pendidikan berfungsi untuk mengasah dan menggali keterampilan serta kemampuan yang ada dan mencetak karakter dalam rangka mencerdaskan anak bangsa serta cerdas secara keagamaan dan spir…
ABSTRAK Abdurrahman Wahid, 08-10-2020, Implikasi sholat dhuha dalam membentuk Akhlak Mulia Siswa di SMPN 1 Pamekasan, SKRIPSI jurusan Tarbiyah Program Studi Pendidikan Agama Islam, Institut Agama Islam Negeri Madura, Pembimbing: Syaiful Arif M. Pd. Kata Kunci: Implikasi; sholat; dhuha; dalam; membentuk; Akhlak; Mulia; Siswa; SMPN 1; PAMEKASAN’ Berdasarkan Fokus Penelitian ini dapat ada du…
ABSTRAK Hosiri, 2020, Pelaksanaan Pembelajaran Karakter Rasa Ingin Tahu Berbasis TIK di MA Nurul Karomah Galis Bangkalan, Tesis, Program Magister Pendidikan Agama Islam Pascasarjana IAIN Madura, Pembimbing: Dr. Abd. Mukhid, M.Pd. dan Dr. Eko Ariwidodo, M.Phil. Kata kunci: pembelajaran, karakter rasa ingin tahu, teknologi informasi dan komunikasi. Pengalaman belajar menjadi indikator kebe…
BSTRAK KHUSNULLAH. Upaya Guru IPS Meningkatkan Akhlak Siswa Pada Mata Pelajaran IPS Kelas VIII di SMP Maarif 7 Candi Burung Proppo Pamekasan, Program Studi Tadris Ilmu Pengetahuan Sosial. Fakultas Tarbiyah, IAIN Madura, Pembimbing: Itaanis Tiana, M.Sos, MA.Hum. Kata Kunci: Guru IPS, Peningkatkan Akhlak Siswa, Pemlajaran IPS Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suas…
ABSTRAK Asmaul Hasanah, 2020: “Konsep Nasionalisme dan Implikasinya dalam Pendidikan Karakter Cinta Tanah Air (Studi Komparasi Pemikiran Muhammad Said Ridlwan dalam Kitab al-Difa’ ‘an al-Wathan dan Musthafa al-Ghalayain dana Kitab Idzatun Nasyiin)”, Tesis, Program Magister Pendidikan Agama Islam Pascasarjana IAIN Madura, Pembimbing: Dr. Siswanto, M.Pd.I dan Dr. H. Atiqullah, S. Ag…
ABSTRAK Mansur, 2020, Peran Pemberian Hukuman (Punishment) Terhadap Siswa Dalam Membentuk Karakter Siswa di SD Plus Nurul Hikmah Pamekasan, skripsi Program Studi Pendidikan Agama Islam, Fakultas Tarbiyah, IAIN Madura Pembimbing: Dr. Buna’i, S.Ag, M.Pd Kata kunci: peran pemberian hukuman, membentuk karakter siswa Penelitian ini berupaya mengungkapkan pemberian hukuman (Punishment) y…