ABSTRAK Anas, 2018, Pelaksanaan Pembelajaran Terjemah Al-Qur’an Ke dalam Bahasa Indonesia Di Smp Plus Nurul Hikmah Pamekasan, Skripsi, Program Studi PAI, Jurusan Tarbiyah, IAIN Madura, Pembimbing : Dr. H. Mohammad Kosim, M.Ag Kata Kunci : Pembelajaran, Terjemah Al-qur’an Ke dalam Bahasa Indonesia Al-Qur’an adalah kalam Allah yang tiada tandingannya, diturunkan kepada nabi Muhammad saw.…
ABSTRAK Khairil Wafi, 2017, Upaya Guru Dalam Meningkatkan Penghayatan Siswa Terhadap Materi PAI di SMPI Nurul Jadid Panglegur Pamekasan. Skripsi, Program Studi Pendidikan Agama Islam, Jurusan Tarbiyah, Pembimbing: Dr. Mohammad Thoha, M.Pd.I Kata kunci: Upaya Guru, Pendidikan Agama Islam. Pada masa-masa sekarang ini sudah begitu banyak gangguan-gangguan dari pihak luar yang bertujuan untu…
ABSTRAK Nori Arifah Miftah, 2018. Pelaksanaan Pendidikan Agama Islam Di Musholla Mambaul Ulum Talang Saronggi Sumenep, Skripsi, Program Studi Pendidikan Agama Islam, Jurusan Tarbiyah IAIN Pamekasan,Pembimbing: Drs. H. Saiful Arif M.Pd Kata Kunci: Pelaksanaan, Pendidikan Agama Islam, Musholla Pelaksanaan pendidikan agama Islam di musholla merupakan sebuah proses pembelajaran pendidikan agama…
ABSTRAK Yanti Indah Pratiwi, 2018, Upaya Guru Agama dalam Peningkatan Kedisiplinan Shalat Dhuha Berjamaah di Sekolah Dasar Islam (SDI) Bustanuddin Galis Kec. Galis Pamekasan, Skripsi, Program Studi Pendidikan Agama Islam, Jurusan Tarbiyah, Institut Agama Islam Negeri Madura, Pembimbing : Dr. H. Moh. Muchlis Solichin, M.Ag. Kata Kunci: Upaya Guru Agama, dan Peningkatan Kedisiplinan Shalat Dh…
ABSTRAK Hasibah Mukhlis, 2017. Penanaman Akhlakul Karimah Terhadap Anak Didik di Raudlatul Athfal Al-Mujtama’ Plakpak Pegantenan Pamekasan. Skripsi, Program Studi PAI, Jurusan Tarbiyah, STAIN Pamekasan, Pembimbing: Muhammad Jamaluddin, M.Pd Kata kunci: Penanaman, Akhlakul Karimah Penanaman merupakan proses yang dilakukan oleh guru kepada siswanya untuk melakukan kebiasaan-kebiasaan berak…
ABSTRAK Nanik, Herlina, 2018. Pengaruh Motivasi Guru Pendidikan Agama Islam Terhadap Pelaksanaan Ibadah Shalat Kelas XI Di SMAN 2 Pamekasan, Skripsi, Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) Jurusan Tarbiyah, Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura, Drs. H. Zainol Hasan, M. Ag. Kata Kunci : Motivasi Guru Agama, Ibadah Shalat Adapun dua permasalahan yang menjadi kajian pokok dalam pe…
ABSTRAK Anisatus Sholihah, Peranan Guru Ngaji dalam Mengembangkan Kecerdasan Spiritual Anak, Skripsi Program Studi PAI, Jurusan Tarbiyah IAIN Madura, Pembimbing: Drs. H. Zainol Hasan M.A.Ag Kata Kunci: Guru Ngaji, Kecerdasan Spiritual Kurangnya penanaman pendidikan agama sejak dini sangat berpengaruh terhadap kepribadian anak ketika berinteraksi dengan orang lain. Kondisi dimana keluar…
ABSTRAK Umar Frauk 2018, “Peran Guru Pendidikann Agama Islam dalam Membentuk Karakter Siswa di SMK Sumber Anyar larangan tokol Tlanakan Pamekasan”. Jurusan Tarbiyah, Program Studi Pendidikan Agama Islam. Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura. Pembimbing: Muhammad Jamaluddin M.Pd Kata kunci: Metode, Guru Pendidikan Agama Islam, Karakter. Metode yang digunakan guru PAI dalam memben…
ABSTRAK AchmadMaulidi, 2018, Etika Guru Perspektif Imam Al-GhazalidalamKitabIhya’ Ulumuddin, JurusanTarbiyah, Program StudiPendidikan Agama Islam, PembimbingDr. H. Mohammad Kosim, M. Ag. Kata Kunci: Etika Guru Guru merupakanbagianpentingdalam proses belajarmengajar, baik di jalurpendidikan formal maupun informal. Olehsebabitudalamsetiapupayapeningkatankualitaspendidikantidaklepasdari…
ABSTRAK Agus Mobdi, 2018, Penerapan Metode Belajar Kelompok (Cooperative Learning) Dalam Pembelajaran Aqidah Akhlaq di M.A Al-Amein Prenduan Sumenep Madura, Skripsi, INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI MADURA. ,Jurusan Tarbiyah, Program Studi Pendidikan Agama Islam, Pembimbing Dr Mohammad Kosim, S.Ag Kata Kunci: Penerapan Metode, Belajar Kelompok, Aqidah Akhlaq. Sekolah sebagai salah satu ins…
ABSTRAK Sumartini 2018 Degradasi Moral Siswa Di madrasah aliyah darululum II bujur tengah Batu marmar pamekasan. Skripsi, Program Studi Pendidikan Agama Islam, Jurusan Tarbiyah, Universitas Islam Madura Pamekasan, Pembimbing Bapak Dr. Edi Susanto, M.Fil.I Kata Kunci: Degradasi, Moral Moral merupakan aturan yang berlandaskan pada apa yang baik dan seharusnya menurut ajaran…
ABSTRAK Moh Zuhdi Qusyairi SMN, 2018, “Penanaman Akhlaq Melalui Metode Klasik Di Langar Al-Ikhlas Banyupelle Pamekasan” Skripsi, Program Studi Pendidikan Agama Islam, Jurusan Tarbiyah, IAIN Madura, Pembimbing: Dr. Edi Susanto , M.Fil.I Kata Kunci : Penanaman Akhlaq, Metode Klasik Pendidikan merupakan hak setiap manusia, termasuk hak mendapat pendidikan agama Islam, dalam hal ini pendidi…
Ulfiya Desi, 2018: Peran Guru PAI Sebagai Motivator Dalam Meningkatkan Kecerdasan Spiritual Siswa Di SMPN 5 Pamekasan Tahun 2017. Program Mengajar Belajar Pendidikan Agama Islam Jurusan Tarbiyah. Dosen Pembimbing Dr. Edi Susanto, M. Fil. I Kata Kunci : Guru PAI, Motivator, Kecerdasan Spiritual Penelitian dalam skripsi ini dilatarbelakangi oleh sebuah fenomena bahwa kecerdasan spiritual belum…
ABSTRAK BUSANI, 2018, Impementasi metode diskusi dalam meningkatkan perkembangan kognitif siswa pada mata pelajaran Al-Qur’an Hadis di MA Matsaratul Huda Dabuan Tlanakan Pamekasan, Skripsi, Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI), Jurusan Tarbiyah, Pembimbing: Dr. H. Nor Hasan, M. Ag. Kata kunci: Implementasi metode diskusi dalam meningkatkan perkembangan kognitif siswa pada mata pelaj…
ABSTRAK Nor Hidayanti, Skripsi, 2018. Peran Guru Akidah Akhlak Sebagai Pendidik Nilai-Nilai Keislaman Dalam Pembinaan Akhlakul Karimah Siswa di MTsN 3 Pamekasan, Institut Agama Islam Negari Madura, Jurusan Tarbiah, Program Studi Pendidikan Agama Islam (PAI), Pembimbing : Aflahah, M.Pd. Kata Kunci: PeranGuru, Nilai-nilaiKeislaman, AkhlakulKarimah Keberadaan guru akidah akhlak disuat…