Kata Kunci : Peran, Pembiayaan, Mudharabah Perkembangan lembaga keuangan syariah memiliki peranan yang signifikan pada pertumbuhan lembaga keuangan Indonesia. Lembaga keuangan syariah sebagai bagian dari sistem ekonomi syariah, dalam menjalankan bisnis dan usahanya juga tidak terlepas dari jaringan syariah. Lembaga keunagan syariah memiliki beberapa produk, salah satunya adalah pembia…
Kata Kunci: Kualitas Pelayanan, Persepsi Bagi Hasil, Keputusan Menabung BMT merupakan salah satu lembaga keuangan non bank yang paling banyak jumlahnya dibandingkan dengan lembaga keuangan lainnya. Selain merupakan lembaga keuangan yang paling banyak jumlahnya, produk BMT juga paling banyak peminatnya terutama dalam produk Tabah. Salah satu cabang yang memiliki banyak peminat dalam pro…
Kata Kunci: Kualitas Layanan Jemput Tabungan, Kepuasan Nasabah Perkembangan zaman banyak sekali muncul Koperasi Syari’ah yang saling bersaing dalam membuat produk, jasa dan dalam memberikan pelayanan yang terbaik kepada nasabahnya. Maraknya persaingan tersebut menyebabkan berbagai koperasi termasuk BMT NU Mandiri Pamekasan menerapkan strategi pemasaran layanan jemput tabungan supaya …
Kata Kunci: Kepercayaan, Kualitas Produk Aplikasi Pegadaian Syariah Digital Service, Kepuasan Nasabah Rahn. Salah satu lembaga keuangan selain bank yang dapat memberikan pinjaman kepada masyarakat adalah Perusahaan Umum (Perum) Pegadaian. Perusahaan harus mampu meningkatkan dan memberikan layanan terbaik kepada nasabah agar pelayanan yang diberikan sesuai dengan yang diharapkanSeiring …
Kata Kunci : Strategi Pemasaran Pembiayaan Modal Usaha Bagi UMKM KSPPS Nuri Jatim Cabang Palduding adalah koperasi yang bergerak dalam bidang memberikan pembiayaan kepada masyarakat salah satunya adalah produk pembiayaan modal usaha bagi UMKM di KSPPS Nuri Jatim Cabang Palduding . pembiayaan ini merupakan merupakan pembiayaan yang setiap tahunnya megalami peningkatan dari tahun2018 sa…
Kata Kunci: Restrukturisasi Pembiayaan, Pembiayaan Bermasalah , Covid-19 BPRS Sarana Prima Mandiri ( SPM), merupakan salah satu Lembaga Keuangan Syariah yang terdampak Covid-19, hal ini menyebabkan timbulnya peningkatan pembiayaan bermasalah sehingga berakibat terganggunya operasional bank akibat dari terjadinya penunggakan angsuran secara simultan dari nasabah. Dalam hal ini diperluka…
Kata Kunci: Strategi segmenting, targeting dan positioning. Produk sajadah, Jumlah nasabah. Strategi adalah rencana jangka pendek maupun jangka panjang tentang bagaimana perusahaan akan mencapai misinya, BMT Nuansa Umat Cabang Pakong Pamekasan memiliki berbagai macam produk simpanan yang salah satunya adalah produk Sajadah. Dengan adanya produk Sajadah, maka diperlukan sebuah strateg…
Kata kunci: Personal Selling, Kualitas Produk, Minat Anggota Saat ini, keberadaan lembaga keuangan sangat dibutuhkan di berbagai tempat karena tidak hanya sebagai tempat penyimpanan uang saja, melainkan juga sebagai tempat dimana modal terhimpun dan dapat diakses. Bank punya peran besar dalam menghimpun dana dari masyarakat dan kemudian menyalurkan sebagai usaha, sehingga terciptanya p…
Kata Kunci: Personal Selling, Word Of Mouth, Minat Nasabah Pemasaran merupakan salah satu sarana bagi perusahaan untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Khususnya di BMT NU Cabang Lenteng Sumenep. Agar tujuan tersebut tercapai, maka setiap perusahaan harus menghasilkan dan menyampaikan barang atau jasa sesuai keinginan konsumen dengan memberikan pelayanan yang menyenangkan dan fasil…
Kata Kunci: Akad Qardhul Hasan, Pembiayaan Layanan Berbasis Jamaah (LASISMA) Penerapan akad qardhul hasan yang digunakan oleh lembaga keuangan syariah yaitu Koperasi Simpan Pinjam Pembiayaan Syariah (KSPPS) Baitul Maal wa Tamwil (BMT) Nuansa Umat (NU) Jawa Timur Cabang Lenteng dalam pembiayaan Layanan Berbasis Jamaah (LASISMA). Pembiayaan Layanan Berbasis Jamaah (LASISMA) ini merupaka…
Kata Kunci: Personal Selling, Publisitas, Keputusan Menabung Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh personal selling dan publisitas secara parsial dan secara simultan terhadap keputusan menabung di BPRS Bhakti Sumekar Kantor Cabang Pamekasan. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan jenis penelitian kausal yang menggunakan analisis regr…
Kata Kunci: Fungsi, Pembiayaan Murabahah, Kesejahteraan Ekonomi Masyarakat Pembiayaan murabahah merupakan akad jual beli yang harus disepakati oleh kedua pihak yang nantinya akan menimbulkan keuntungan bersama. Fungsi dari adanya pembiayaan murabahah untuk membantu masyarakat untuk merintis usaha demi kesejahteraan ekonomi masyarakat. Sebab, masih banyak kesejahteraan ekonomi di masya…
Kata Kunci: Good Corporate Governance, Kinerja Karyawan BMT NU (Nuansa Umat) Gapura Sumenep merupakan salah satu dari sekian banyak lembaga keuangan yang menerapkan sistem tata kelola organisasi yang baik atau Good Corporate Governance karena pada saat ini telah menjadi kebutuhan bagi setiap organisasi. Mengingat bahwasanya, Good Corporate Governance mengandung 5 prinsip yang dianggap…
Kata Kunci: Akad Murabahah, Produk Pembiayaan Elektronik Murabahah adalah jual beli barang pada harga asal dengan tembahan keuntungan yang disepakati. Di dalam perbankan syari’ah, murabahah diartikan sebagai suatu perjanjian yang disepakati antara bank syariah dengan nasabah, dimana bank menyediakan pembiayaan untuk pembelian barang yang dibutuhkan nasabah, yang akan dibayar kembali …
Kata kunci: Kualitas Layanan, Kualitas Produk, Kepuasan Nasabah Saat ini, keberadaan lembaga keuangan sangat dibutuhkan di berbagai tempat karena tidak hanya sebagai tempat penyimpanan uang saja, melainkan juga sebagai tempat dimana calon nasabah dapat mengakses pinjaman uang tunai. Gadai emas merupakan salah satu fasilitas peminjaman uang tunai yang dapat diperoleh dengan menyediakan ja…
Kata Kunci: Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Nasabah Pelayanan dan kepuasan nasabah merupakan hal yang sangat erat kaitannya dan sangat penting bagi kelangsungan hidup suatu perusahaan serta untuk memperoleh keuntungan yang maksimal dalam jangka waktu panjang. Untuk memperoleh kepuasan nasabah BPRS harus melakukan usaha yang maksimal terutama dari segi pelayanan agar bisa menyesuaikan p…
Kata Kunci : Motivasi Menghindari Riba, Keputusan Anggota KSPPS BMT NU Jawa Timur Cabang Larangan termasuk sebuah lembaga keuangan yang tengah berkembang dan tentunya banyak masyarakat yang tertarik untuk menjadi anggota di BMT. Salah satu faktor masyarakat memilih lembaga keuangan syariah karena ketaatan mereka terhadap prinsip syariah. Nasabah memutuskan untuk tetap mempertahankan ba…
Kata Kunci: Analisis, Margin, Pembiayaan Murabahah. KSPP. SYARIAH BMT NU Cabang Pakong Pamekasan mempunyai banyak produk pembiayaan syariah yaitu pembiayaan Al-Qardlul Hasan, Murabahah/Bai’ Bitsmanil Ajil, Mudlarabah/Musyarakah, Rahn/Gadai, Pembiayaan Tanpa Jaminan dan Pembiayaan Hidup Sejati. Di dalam produk pembiayaan tersebut yang paling menarik adalah mengenai pembiayaan Murabaha…
Kata Kunci: Prinsip 5C, Pembiayaan Ba’i Bitsamanil Ajil. Salah satu produk yang menawarkan pembiayaan jual beli dengan menggunakan sistem angsuran/cicilan cukup menarik minat anggota BMT-NU cabang Pakong, yakni produk pembiayaan Bai’ Bitsamanil Ajil (BBA). Produk ini merupakan salah satu produk pembiayaan BMT-NU Jatim cabang Pakong dengan pola pembiayaan jual beli barang, dengan ha…