Text
Memotifasi pendidikan anak di desa camplong kacamatan camplong kabupaten sampang,skripsi jurusan tarbiyah,program studi agama islam,sekolah tinggi islam negeri pamekasan
ABSTRAK
Alfiyah Mubarokah,2006.Memotifasi pendidikan anak di desa camplong kacamatan camplong kabupaten sampang,skripsi jurusan tarbiyah,program studi agama islam,sekolah tinggi islam negeri pamekasan,Pembimbing :Drs , H,Moh Zaini
KATA KUNCI:Motifasi,pendidikan.
Ada dua permasalahan yang menjadi kajian pokok dalam penelitian ini,pertama tentang peran orang tua, guru, dan juga masyarakat camplong kecamatan camplong kabupaten sampang, kedua, tentang factor-faktor yang mendukung dalam memotivasi pendidikan anak di desa camplong kabupaten sampang.
Hasil penelitian ini di analisa dengan menggunakan analisis deskriptif. Hasil analisis menenjukkan bahwa di desa camplong kecamatan camplong kabupaten sampang tentang motivasi pendidikan anak bias dikatakan kurang, karena perhatian yang di dapat anak dari orang tua dalam menunjang pendidikannya kurang penuh,sehingga anak menjadi malas dan tidak mempunyai semangat dalam belajar.
Sedangkan factor-faktor yang mendukung dalam memotivasi pendidikan anak kurang, sehingga pendidikan yang di dapat oleh anak kurang maksimal,karena kurangnya motivasi yang di dapat oleh orang tua,guru, dan juga masyarakat di sekitar. Mereka kurang menyadari akan pentingnya pendidikan,sehingga mereka kurang begitu memperhatikan pendidikan anak-anaknya.
Tidak tersedia versi lain