Text
Pengaruh ROA, Laba Akuntansi, dan Ukuran Perusahaan Terhadap Return Saham Pada Perusahan Manufaktur Subsektor Farmasi Yang Terdaftar Di Indeks Saham Syariah Indonesia Periode 2019-2020
Kata Kunci: ROA, Laba Akuntansi, Ukuran Perusahaan, dan Return Saham
Penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) dalam rangka
mengerem laju covid-19 berpengaruh bagi sejumlah perusahaan salah satunya
merupakan perusahaan manufaktur.perusahaan manufaktur mengalami penurunan
dari segi penjualan dan berbagai sektornya. namun, perusahaan manufaktur
subsektor farmasi masih mampu bertahan dan mampu menunjukkan pertumbuhan
return yang positif pada masa pandemi. Sehingga perusahaan manufaktur
subsektor farmasi bisa menjadi pilihan yang bagus bagi investor untuk
berinvestasi.
Tidak tersedia versi lain