Text
KUALITAS PELAYANAN KARYAWAN DALAM UPAYA MENINGKATKAN LOYALITAS KONSUMEN PADA PRODUK EL-ZATTA PAMEKASAN
ABSTRAK
AwatifurRohmah, 2019. Kualitas Pelayanan Karyawan Dalam Upaya Meningkatkan Loyalitas Konsumen Pada Produk El-Zatta PamekasanSkripsi, Program Studi Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam Negeri Madura, Pembimbing.H. Mohammad BashriAsy’ari
Kata Kunci :KualitasPelayanan, Karyawan, Loyalitas, Toko El-ZattaPamekasan.
Pelayanan Merupakanjasapelayanan yang diberikanolehpetugas took kepadaparapelangganataukonsumenuntukmemenuhikeinginanatauharapanpelanggan, dari pengertian diatas ada peran karyawan (petugas toko) dimana karyawan merupakanunsure terpentingdalamsebuahorganisasi, penurunankualitaskaryawansangatmemengaruhikemajuandankemunduranorganisasi. Dan tentunya dari pemilik toko ataupun karyawan tersebut yang akan menentukan suatu Toko bisa maju dan berkembang serta bisa mendapatkan pelanggan yang banyak dan tentunya bisa menjadi member (pelanggan tetap).Toko El-Zatta Pamekasan berdiri sejak 10 Juni 2017, Branch Manager pertama ialah Rabiatul Adawiyah (2017-sekarang) yang bertepat di Jl. Segara no.27 Gladak Anyar Pamekasan. Pemilik Toko El-Zatta Pamekasan adalah ibu Nawal dan bapak Abdullah, ibu Nawal itu sendiri merupakan pemilik El-Zatta seluruh Madura.
Penelitian initerdapatdua focus penelitian yakni : Pertama, Bagaimanapelayanankaryawan di El-Zatta Pamekasan. Kedua, Bagaimanakualitaspelayanankaryawandalammeningkatkanloyalitaskonsumenpadaproduk El-ZattaPamekasan.Dan tujuandaripenelitianiniadalahuntukmengetetahuipelayanankaryawan di El-Zatta Pamekasann.Kedua, untukmengetahuikualitaspelayanankaryawandalammeningkatkanloyalitaskonsumenpadaproduk El-ZattaPamekasan.
Adapunpendekatan yang digunakanadalahpendekatankualitatifdenganjenisAlasanpenelitimenggunakanpenelitiankualitatifadalahkarenapenelitiinginmengetahuifenomena yang terjadisebagaisuatukesatuan yang utuhtanpaterikatolehsuatu variable atauhipotesatertentudenganmetodepenelitianini, denganmenggunakannyatentumemudahkanpeneliti agar lebihdekatdengansubyek yang sedangditelitidanlebihpekaterhadapberbagaifenomena yang terjadidilapangan.Sertateknikpengumpulandatanyaadalahobservasi, wawancaradandokumentasi
Hasilpenelitianmenunjukkanbahwa : Pertama,pelayanan yang diterapkan di Toko El-Zatta baik dari Pemilik Toko sekaligus para karyawannya sudah dilakukan sejak awal mulai berdirinya toko tersebut sampai sekarangbaikdarisegikecepatan, keetepatan, dankeramahandengan mengutamakan kepuasan dan kenyamanan konsumenmakakonsumenakanmenjadi loyal. Kedua, Upaya okualitas pelayanan yang dilakukan di toko El-Zatta Pamekasan telah memenuhi standart, itu dibuktikan dengan setiap tahunnya tokoEl-Zatta semakin banyak pembeli dan tentunya meningkatnya pelanggan tetap (1738 memberdan 7 agen) di Toko El-Zatta Pamekasan dari tahun ke tahun.
Tidak tersedia versi lain