Text
PENERAPAN KEDISIPLINAN KEPALA MADRASAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA TENAGA KEPENDIDIKAN DI MTS NEGERI 1 PAMEKASAN
ABSTRAK
Lailurrosyid, 2018.PenerapanKedisiplinanKepala Madrasah DalamMeningkatkanKinerjaTenagaKependidikan di MTs Negeri 1 Pamekasan,Skripsi, Program StudiManajemenPendidikan Islam, JurusanTarbiyah,Pembimbing : Dr. Siswanto, M. Pd. I
Kata Kunci :KedisiplinanKepala MadrasahdanKinerjaTenagaKependidikan.
Perananstrategisbagikepala madrasah dapatmenimbulkanduakemungkinanbagi madrasah (lembagapendidikan).Bilafigurkepalasekolahbenar-benar professional, makadapatmenghasilkanberbagaikeuntunganbagilembagapendidikan, sepertistabilitas, kemajuan, pengembangan, citrabaik, responpositifdarimasyarakat, penghargaandari Negara, peningkatanprestasi, dansebagainya.Bilafigurkepala madrasah tidak professional, makajustrumenjadimusibahbagilembagapendidikan yang akanmendatangkanberbagaikerugian. Misalnya, kemorosotankualitas, penurunanprestasi, citraburuk, responnegatifdarimasyarakat, kondisilabil, konflik yang tidaksehat, danberbagaifenomena yang kontra-produktif.
Permasalahan yang menjadifokuskajiandalampenelitianiniadatigamacam: 1) Bagaimanapenerapankedisiplinankepala madrasah dalammeningkatkankinerjatenagakependidikan di MTs Negeri 1 Pamekasan? 2) Bagaimanakinerjatenagakependidikan di MTs Negeri 1 Pamekasan? 3) Apasajafaktorpendukungdanpenghambatdalammenerapkankedisiplinan di MTs Negeri 1 Pamekasan?.
Penelitianinimenggunakanpendekatankualitatifdenganjenispenelitianfenomenologis.Sumber data yang diperolehmelaluiwawancara, observasidandokumentasi.AdapuninformannyaadalahKepala Madrasah, danTenagaKependidikan.Sedangkanpengecekankeabsahan data dilakukanmelaluiperpanjangankeikutsertaan, ketekunanpengamatan, triangulasidanmetodeanalisiskasusnegatif.
Hasilpenelitianmenunjukkanbahwa :pertama, Gambarankedisiplinandariseorangkepala madrasah MTs Negeri 1 Pamekasansangatbaikdan professional dalamrangkameningkatkankinerjatenagakependidikan, Hal ituterbuktidengancarakepemimpinankepala madrasah dalammemberikanketeladanan yang baikterhadapbawahannya.
Kedua, setelahupayakedisiplinandilakukanolehkepala madrasah yang padadasarnyaberdampakbaikterhadapsemuatenagakependidikan, tumbuhnyakesadarandiribagisemuatenagakependidikanmerupakandampakdariupaya-upaya yang telahdilakukanolehkepala madrasah, sehinggaberdampakbaik pula terhadapkinerjatenagakependidikan.
Ketiga, setiap proses yang bertujuanbaikpastitidakakanluputdenganfaktorpendukung yang memotivasidanfaktorpenghambat yang mempersulit proses tersebutuntukmencapaitujuannya.
Tidak tersedia versi lain