Kata Kunci: Nilai-nilai, Pendidikan Karakter, Religius. Nilai-nilai pendidikan karakter religius merupakan sebuah pertimbangan baik dan buruk oleh setiap individu yang kemudian tumbuh kepribadian baik menurut agama yang dianutnya, seperti halnya nilai-nilai kebaikan kecil yang berdampak besar yang ditulis oleh Dewa Eka Prayoga. Bagaimana wujud nilainilai pendidikan karakter religius dalam b…
Kata Kunci: Hafalan, Surat-Surat Pendek, Cinta Al-Qur`an Keutamaan membaca dan menghafal Al-Qur`an adalah individu yang mengamalkannya akan menjadi sebaik-baiknya manusia, dinaikkan derajatnya oleh Allah, Al-Qur`an akan memberi syafa`at kepada orang yang membacanya, Allah menjanjikan akan memberikan orang tua yang anaknya menghafalkan al-Qur`an sebuah mahkota yang bersinar (pahala yang lua…
Kata Kunci : Multi metode, IPS. Card Sort, Ceramah Dalam pelaksanaan kegiatan pembelajaran, guru menggunakan metode pembelajaran guna mempermudah tercapainya tujuan pembelajaran. Agar peserta didik dapat dengan mudah memahami materi pelajaran dengan optimal, keberadaan metode pembelajaran dalam pelaksanaan proses pembelajaran sangatlah penting, realitasnya pada saat ini kebanyakan guru…
Kata Kunci : Tradisi, Lalabet, Nilai-Nilai Islam, Kepedulian Masyarakat Dalam masyarakat Indonesia, terdapat budaya yang berbeda-beda antara satu tempat dengan tempat lain. Secara umum bentuk budaya tersebut merupakan perwujudan akulturasi antara nilai keyakinan (agama) dan unsur budaya lokal yang telah ada dan berkembang sebelumnya. Unsur-unsur budaya tersublimasi menjadi satu muatan …
Kata Kunci: Pembelajaran Berbasis E-Learning. Pada saat ini kemajuan teknologi sangat di butuhkan karena dalam pembelajaran jarak jauh atau daring kita membutuhkan teknologi seperti aplikasi yang ada pada saat ini misalnya seperti E-Learning. Di MAN 2 Pamekasan dengan adanya pandemi dan surat edaran Nomor 15 Tahun 2020 dari KEMENDIKBUD yang mengharusakan pembelajaran dilaksanakan secar…
Kata Kunci : Metode Pembelajaran, Bermain Peran, Fiqih. Guna menunjang kesuksesan kegiatan pembelajaran yang dilakukan, pendidik dalam suatu lembaga pendidikan senantiasa mempersiapkan segala hal yang berkenaan dengan kegiatan pembelajaran salah satunya yakni penggunaan model pembelajaran. Melalui penggunaan suatu metode pembelajaran yang inovatif, guru dapat mentransfer ilmu pengetahuan k…
Kata Kunci: Tahfidzul Qur’an, Kecerdasan Spiritual Penelitian ini dilatar belakangi oleh fenomena yang terjadi di lingkungan Ma’had AlIttihad Al-Islami Camplong Sampang, mayoritas dari mereka memiliki kecerdasan intelektual dan kecerdasan emosional yang tinggi, dan juga mempunyai perilaku yang belum sepenuhnya baik. Dengan demikian melalui kegiatan tahfidz Qur’an diharapkan mereka bisa…
Kata Kunci: Eufemisme, Novel Ayah, Andrea Hirata Novel Ayah merupakan novel yang ditulis oleh Andrea Hirata yang menceritakan perjuangan seorang ayah yang sangat besar dan mencintai anak lakilakinya yang bernama Zorro. Dalam novel ini juga menceritakan kisah cinta yang sangat luar biasa yang bernama Sabari terhadap teman sekolahnya yang bernama Marlena. Berdasarkan hal tersebut, maka ada ti…
كلمات مفتاحية: كتاب الاكتشاف، مهارة القراءة. كتاب الاكتشاف كتاب العملي يتكون فيه من ثلاثة كتب أخرى منها نظم العمرطي وأمثلة التصرفية وفتح القريب. يؤلفه مدير معهد بونجاء دار السلام فتوئن دايا بلنجائن باميكاسان. و معهد ا…
Kata kunci: Pembatalan Akad, Tembakau Rajangan, Hukum Ekonomi Syariah Pembatalan sepihak pada akad jual beli tembakau rajangan terjadi dimana jual beli yang terdapat antara penjual (petani tembakau) dengan pembeli terdapat uang panjar yang diberikan sebelum melakukan pemberian barang kepada pembeli. Dalam hal ini terdapat masalah yang mana setelah jatuh tempo pembayaran dari pihak pen…
ABSTRAK Noer Imamah, 2020, “Implementasi Nilai Taksiran Dalam Upaya Meningkatkan Minat Nasabah Menggunakan Jasa Gadai Emas Di Bprs Bhakti Sumekar Kantor Cabang Pamekasan” Skripsi, Program Studi Perbankan Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam, Institut Agama Islam Negeri Madura, Pembimbing: Wasilul Chair, M.SI Kata Kunci: BPRS Bhakti Sumekar, Nilai Taksiran, Gadai, Minat. Gadai emas …
ABSTRAK Sofiatun Imamah, 2019, Strategi Pengembangan Sumber Daya Manusia dalam Optimalisasi Kinerja Karyawan di Koperasi Simpan Pinjam dan Pembiayaan Syariah Baitul Mal wa Tamwil Nuansa Umat Cabang Pakong Pamekasan, Skripsi, Program Studi Perbankan Syariah, Fakultas Ekonomi Bisnis Islam, IAIN Madura, Pembimbing : Dr. H. Nashar, SE.,MM.,M.Si. Kata Kunci : Pengembangan Sumber Daya Manusia d…
ABSTRAK Imamah, 2019, “Sistem Pengelolaan Home Industry kerupuk puli di Branta Pesisir Untuk Meningkatkan Ekonomi Masyarakat,” skripsi prodi Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Islam Institut Agama Islam Negeri Madura. Pembimbing Dr. Sri Handayani, MM. Kata Kunci: Sistem Pengelolaan (Manajemen), Home Industry Sistem pengelolaan (manajemen) usaha mencapai suatu tujuan tertentu…
ABSTRAK Nor Imamah Indriyani, 2019, Kompetensi Guru Mata Pelajaran Akidah Akhlak Dalam Melaksanakan Penelitian Tindakan Kelas Di MTs Al-Furqon Tanjung Pademawu Pamekasan, Program Studi Pendidikan Agama Islam, Fakultas Tarbiyah, Istitut Agama Islam Negeri (IAIN) Madura, Pembimbing: Drs. H. Saiful Arif, M. Pd. Kata Kunci: Kompetensi Guru, Penelitian Tindakan Kelas Penelitian ini dilatarbelakan…
ABSTRAK Wardatul Imamah, 2018, Peran Guru PAI dalam Menunjang Pelaksanaan Bimbingan dan Konseling di SD Negeri Pakong II Pakong Pamekasan, Skripsi, Jurusan Tarbiyah, Program Studi Pendidikan Agama Islam, IAIN Madura, Dosen Pembimbing: Dr. H. Mohammad Kosim, M.Ag. Kata Kunci: Guru PAI, Bimbingan dan Konseling Cara penyampaian yang komunikatif lebih disenangi oleh peserta didik walaupun ma…