ABSTRAK Syafiullah, 2008, Keterlibatan Kiai dalam Penentuan Jodoh di Desa Bukek Kecamatan Tlanakan Kabupaten Pamekasan. Skripsi, Jurusan Syari'ah, Program Studi Al-Ahwal Al-Syakhshiyyah, Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Pamekasan, Pembimbing. Moh. Hefni, M.Ag. Kata kunci: Perjodohan, Keterlibatan Kiai. Perjodohan adalah suatu langkah awal bagi seseorang baik laki-laki atau perempuan …
ABSTRAK Liwaul Hamdi, 2012, “Penarikan Tanah Wakaf untuk Pembayaran Utang Ahli Waris di Desa Taddan Kecamatan Camplong Kabupaten Sampang” Skripsi, Program Studi Hukum Perdata Islam, Jurusan Syariah, Pembimbing: Abd. Wahed, M.HI. Kata Kunci: Penarikan Tanah Wakaf, Pembayaran Utang, Ahli Waris. Wakaf sebagai salah satu bentuk amalan yang dapat diambil manfaatnya untuk kebaikan umum h…
ABSTRAK Sulistyawati 2011, Studi Komparatif Tradisi Pasca Peminangan Antara Desa Batang-Batang Daya Sumenep Dengan Desa Kertagena Daya Kadur Pamekasan Skripsi, Jurusan Syari’ah, Program Studi Al Ahwal al Syakhsiyah, Pembimbing HM. Bashri Asy’ari, MA. Kata Kunci: Tradisi pasca peminangan, hukum Islam. Perkawinan suatu cara yang dipilih Allah sebagai jalan bagi manusia untuk kelesta…
ABSTRAK Taufiqurrahman, 2008, Perkawinan Sistem Besan Katedhungan Studi Kasus Perkawinan Antar Besan di Desa Parebaan Kecamatan Ganding kabupaten Sumenap. Skripsi, Jurusan Syari’ah, Program studi Al-Ahwal-Al-Syakhsiyyah, Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri pamekasan, Pembimbing Achmad Mulyadi, M. Ag. Kata kunci: Perkawinan sistem Besan Katedhungan Perkawinan Sistem Besan katedhunga…
ABSTRAK Jamiliya Susantin, 2012, “Implementasi Pemenuhan Hak-Hak Anak Pasca Perceraian di Pengadilan Agama Pamekasan” Skripsi, Program Studi Hukum Perdata Islam, Jurusan Syari’ah, Pembimbing: Hj. Eka Susylawati SH. M.Hum Kata kunci: Pemenuhan Hak-hak Anak pasca Perceraian (Hadhanah), Pengadilan Agama. Ada beberapa hal yang menjadi pijakan pokok dalam penelitian mengenai implementasi pe…
ABSTRAK NAMA : MUTMAINNAH, JUDUL : Relevansi Walimah Al-Ursy Terhadap Pencatatan Nikah Perspektif Masyarakat Angsanah Kecamatan Palengaan Kabupaten Pamekasan Pembimbing : ABD. WAHED, M.HI. Tahun lulus : 2012 Kata Kunci: Relevansi walimah, pencatatan nikah. Permasalahan yang ada di masyarakat Desa Angsanah Kecamatan Palengaan Kabupaten Pamekasan ialah mementingkan walimah…
ABSTRAK Ainur Rahmah, 2010, “Kawin Tangkap” Ditinjau Dari Hukum Islam (studi kasus di Desa Panaguan Kecamatan Larangan Kabupaten Pamekasan) skripsi, Jurusan Syari’ah, program Studi Al-Ahwal Al-Syakhsiyyah Sekolah Tinggi Islam Negeri Pamekasan, pembimbing, Ibu Dra. Hj. Siti Musawwamah, M. Hum. Kata Kunci: “Kawin Tangkap”, Pandangan Hukum Islam Perkawinan merupakan suatu ikat…
Ainul Wurri, 2012, "PERKAWINAN WANITA HAMIL DI LUAR NIKAH DIDESA KAPONG KECAMATAN BATUMARMAR KABUPATEN PAMEKASAN" Skripsi, Program Studi Hukum Perdata Islam, Jurusan Syari'ah, Pembimbing: Achmad Mulyadi M.Ag. Kata kunci: Perkawinan, wanita hamil, di luar nikah. Masalah pernikahan wanita hamil di luar nikah selalu menjadi bahan yang menarik untuk diperbinca…
ABSTRAK Faisol Amin, 2008, Praktik Poligami di Desa Kalangan Prao Kecamatan Jrengik kabupaten sampang, Skripsi, Jurusan Syari’ah, Program Al-ahwal-Al-Syakhsiyyah. Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Pamekasan, Pembimbing: Erie Hariyanto, SH, MH. Kata Kunci: praktik Poligami Allah SWT telah memberikan kekuatan dalam bidang seksual kepada seorang laki-laki sehingga dapat terjadi seor…
ABSTRAK Ahmad Naufal, 2011. Peranan Kepala Desa Sebagai Mediator Dalam Pembagian Harta Bersama (Gono – Gini) Di Desa Poreh Kecamatan Lenteng Kabupaten Sumenep. Skripsi Jurusan Syari’ah (AHS), Sekolah Tinggi Agma Islam Negeri (STAIN) Pamekasan. Dosen Pembimbing : Achmad Mulyadi M. Ag. Kata Kunci : Kepala Desa, Mediator, Harta Bersama, Penelitian ini dilakukan karena tradisi yang t…
ABSTRAK Nama: Mannah. Judul: Problematika Pendistribusian Zakat di Desa Pakandangan Barat Kec. Bluto Kab. Sumenep. Skripsi. Pembimbing: H.M. Bashri Asy’ari, M.Phil. Tahun: 2009. Kata Kunci: Pendistribusian, Zakat. Desa Pakandangan Barat merupakan desa yang dihuni oleh para saudagar kaya yang setiap tahunnya selalu menyalurkan zakat. Namun terdapat berbagai problem dalam pendistribusia…
ABSTRAK Tuffahis Syarifah, 2012, Kecenderungan Pemberian Nama Oleh Orangtua Kepada Anak Mulai Tahun 1920-2009 di Desa Panaguan, Skripsi, Program Studi Hukum Perdata Islam (HPI), Jurusan Syari’ah, STAIN Pamekasan, Pembimbing: H. Mohammad Bashri Asyari, MA. Kata Kunci: Kecenderungan, Pemberian Nama. Salah satu kewajiban orangtua yang merupakan hak anak adalah memberikan nama yang baik, namu…