Abstrak Informatif Buku ini merupakan salah satu bahan ajar dalam mata kuliah aljabar linear elementer di tingkat perguruan tinggi yang membahas tentang dua konsep besar dalam aljabar linier yaitu matriks dan vektor. Secara garis besar buku ini terdiri dari 6 bab, bab 1 tentang sistem persamaan linear, bab 2 tentang matriks dan operasi matriks, bab 3 tentang determinan, bab 4 aljabar vektor, b…
Abstrak Informatif Buku ini membahas tentang pendidikan etika dan kearifan lokal, dimana kearifan lokal dapat dipahami sebagai gagasan-gagasan setempat atau lokal yang bersifat bijaksana, penuh kearifan, bernilai baik, yang tertanam dan diikuti oleh anggota masyarakat. Kearifan lokal sesungguhnya mengandung banyak sekali keteladanan dan kebijaksanaan hidup yang dapat diterapkan dalam dunia pen…
Abstrak Informatif Buku ini menjelaskan tentang etika profesi public relation yang terbagi menjadi 9 bab yaitu bab pertama menjelaskan tentang filsafat etika (filsafat, filsafat etika, dan etika komunikator), bab kedua menjelaskan tentang nilai-nilai pesan komunikasi, bab ketiga menjelaskan tentang etika komunikasi, bab keempat menjelaskan tentang etika dan etiket, bab kelima menjelaskan tenta…
Abstrak Informatif Manajemen merupakan bagian yang tidak terpisahkan dalam memberdayakan UMKM maupun pelaku usaha lainnya. Dalam artian manajemen sangatlah penting dalam menjalankan bisnis yang digeluti. Oleh karena itu, buku ini hadir untuk memberikan wawasan tentang manajemen bisnis yang berguna bagi mahasiswa, pelaku usaha, pratisi ekonomi, dan masyakat umum. Dalam buku ini dibahas tentang…
Abstrak Informatif Setiap anak berhak untuk mendapatkan kesempatan tumbuh dan berkembang secara optimal baik dari segi fisik, mental, maupun sosial, dikarenakan anak merupakan generasi penerus bangsa yang memiliki hak dan kewajiban ikut serta membangun negara. Salah satu program Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) dalam mewujudkan pendidikan yang ramah bagi anak adalah mencanangkan progr…
Abstrak Informatif Kebijakan umum tata pemerintahan yang bersih dan sehat di bidang pengelolaan keuangan negara hasil praktek tercipta hubungan yang baik pada segenap aspek pengawasan terhadap kewenangan atau kekuasaan yang dipegang oleh pemerintah sebagai penguasa dalam melaksanakan tugasnya melalui institusi formal maupun informal dalam melaksanakan tugasnya maka haruslah berpegang pada prin…
Abstrak Informatif Buku proses berpikir kreatif dalam pengajuan masalah matematika ini merupakan rujukan bagi mahasiswa untuk berpikir kreatif khususnya dalam pengajuan masalah matematika. Buku ini terdiri dari 5 bab yaitu bab 1 pendahuluan meliputi berpikir kreatif dalam menyongsong era revolusi industri 4.0, berpikir kreatif sebagai trend penelitian pendidikan matematika, bab 2 berpikir kr…
Abstrak Informatif Buku ini menjelaskan tentang public relations sebagai fungsi manajemen yang membantu menciptakan dan saling memelihara alur komunikasi, pengertian, dukungan serta kerjasama suatu organisasi atau perusahaan dengan publiknya dan ikut terlibat dalam menangani masalah masalah atau isu isu manajemen. Public relation membantu manajemen dalam menyampaikan informasi dan tanggap terh…
Abstrak Informatif Buku ini merupakan salah satu rujukan bagi pembaca baik dosen maupun mahasiswa khususnya di bidang matematika yang ingin menambah wawasan tentang aljabar matriks. Buku ini terbagi dalam lima bab. Bab 1 menjelaskan tentang matriks, meliputi pengertian matriks jenis-jenis matriks operasi matriks dan sifat-sifat operasi matriks. Bab 2 menjelaskan tentang determinan dan fungsi d…
Berisi tentang : 1. Mempertahankan Khittah 1926 2. Awal Ramadhan 1445 H Berbeda, PBNU Minta Saling Menghormati 3. Njejak Netral NU dalam Pemilu 4. dll
Berisi tentang ; 1. Makna Pergantian Nakhoda 2. Berkah Istikamah, Menuai Aset Ratusan Miliar 3.Perkuat Ijtimaiyah dan Keorganisasian 4. dll
Berisi tentang : 1. Gerbang Abad Kedua 2. Aksi Damaikan Dunia, NU Raih Penghargaan Kemanusiaan Zayed Award 2024 3. NU Mengawal Kemenangan Indonesia 4. dll
Berisi tentang ; 1. Menjadi Saksi Perjalanan Jamiyah 2. Konsekuensi Pilihan menjadi Jamaiyah 3.Dakwah Bukan Berati Mati Gayaala Habib Industri 4. dll
Abstrak Informatif Buku ini menjadi salah satu rujukan bagi para pembaca baik dosen mahasiswa maupun peneliti yang ingin memperdalam tentang materi statistika dengan aplikasi eviews. eViews merupakan singkatan views ekonometrik ekonometrik yang versi memenuhi memanipulasi data time series. eViews merupakan program yang banyak digunakan dalam dunia pendidikan pemerintah dan industri. Adapun p…
Abstrak Informatif Pada hakikatnya kebutuhan anak usia dini harus disesuaikan dengan hakikat anak, antara lain suka bermain, suka bergerak, ingin tahu, jujur, ingin banyak teman, memiliki kesukaan terhadap hal-hal yang baru, suka disanjung, ingin mencoba hal baru, ingin meniru dan ingin bahagia. Dalam hal ini tujuan pendidikan anak usia dini adalah membantu proses pertumbuhan dan perkembangan …
Abstrak Informatif Buku ini menjelaskan tentang deep learning sebagai bagian dari machine learning dan artificial intelligence yang merupakan salah satu topik dalam bidang penelitian ilmu komputer. Deep learning merupakan salah satu pendekatan baru terhadap analisis data yang bertujuan untuk mengenali pola dari data bervolume besar dan bertambah secara cepat pada berbagai bidang seperti comput…
Abstrak Informatif Buku ini merupakan salah satu rujukan bagi pembaca yang ingin mengetahui lebih banyak tentang pemrograman SQL menggunakan Maria DB. Adapun materi dalam buku ini terdiri dari 15 bab. Bab 1 berkenalan dengan database, fungsi database, manfaat database, dan beberapa istilah database. Bab 2 tentang bahasa pemrograman SQL meliputi sejarah SQL, fungsi SQL, komponen SQL (data defin…
Abstrak Informatif Buku ini merupakan salah satu rujukan bagi pembaca baik dosen, mahasiswa, maupun masyarakat umum yang ingin mengetahui lebih mendalam mengenai kewirausahaan dan manajemen bisnis. Adapun materi dalam buku ini terbagi menjadi 8 bab. Bab 1 menjelaskan tentang pembelajaran kewirausahaan pengembangan usaha baru dalam dunia pendidikan. Bab 2 menjelaskan tentang pengaruh Celebrity …