Kata Kunci: pengelolaan desain lingkungan belajar, lingkungan belajar anak usia dini. Pengelolaan desain lingkungan belajar anak usia dini pada PAUD sangatlah penting dimana cara mengelola diseain lingkungan pada lingkungan anak usia dini pada indoor maupun outdor sangat mempengaruhi minat, suasana hati , kenyamanan anak untuk melaksanakan aktivitas belajar. Berdasarkan penjelasan dia…
Kata Kunci: Manajemen Sarana dan Prasarana, Hasil belajar Keberhasilan program pendidikan melalui proses belajar mengajar sangat dipengaruhi oleh banyak faktor, salah satu diantaranya adalah sarana dan prasarana pendidikan yang memadai, disertai pemanfaatan dan pengelolaan secara optimal. Proses manajemen sarana dan prasarana diawali dengan perencanaan, proses berikutnya adalah pengada…
Kata Kunci: Manajemen Pembiayaan, Ekstrakurikuler Pembiayaan merupakan penyediaan uang yang digunakan untuk tujuan tertentu dan pertimbangan tertentu pula dalam menggunakannya. Manajemen pembiayaan merupakan usaha dalam mengoptimalkan pembiayaan di sekolah dengan memanfaatkan sumber daya untuk mencapai tujuan. Ekstrakurikuler merupakan kegiatan yang dilakukan diluar jam mata pelajaran.…
Kata kunci: Manajemen pembiayaan, kegiatan Pramuka Pelaksanaan kegiatan Pramuka Gugus Depan 1419-1388 Madrasah Aliyah Sumber Bungur Pakong Pamekasan sebelum dilakukan manajemen pembiayaan hasilnya masih belum efektif dan efisien serta belum mencapai tujuan secara optimal. Kegiatan Pramuka sebagai kegiatan ekstrakurikuler hasilnya masih belum efektif, baik dari segi pelaksanaan maupun d…
Kata Kunci: Pengelolaan Kurikulum, Pengajian Bulan Ramadhan, Masa Pandemi. Pengelolaan kurikulum mejadi salah satu hal yang harus dilakukan supaya kurikulum dapat disesuaikan dengan kebutuhan lembaga pendidikan. Apalagi ketika kondisi bulan Ramadhan yang bertepatan dengan pandemi Covid-19, segala sektor kehidupan manusia sudah berubah, termasuk dalam dunia pendidikan pondok pesantren…
Kata Kunci :Soft Skill, OSIS, Latihan Dasar Kepemimpinan. Penelitian ini membahas tentang upaya pengembangan Soft Skillpengurus OSIS man 1 pamekasan melalui latihan dasar kepemimpinan (LDK)dengan dengan harapan bisa menyatukan beberapa pemikiran dari beberapa siswa yang merupakan orang - orang pilihan melalui procedur yang telah di tentukan oleh lembaga. penelitian ini bertujuan untuk …
Kata Kunci: Peningkatan Kedisiplinan Peserta Didik Disiplin merupakan unsur yang penting bagi setiap individu untuk membentuk pola perilaku yang sesuai, baik ditinjau dari manusia sebagai makhluk individu maupun makhluk sosial. Individu yang disiplin dapat melaksanakan tugas dengan tertib dan teratur sesuai dengan tata tertib yang berlaku yang akan menjadikan hidup mereka teratur. B…
Kata Kunci: Sikap toleransi beragama, Pendidikan Agama Islam Guru merupakan seorang pendidik yang mempunyai tugas untuk mendidik peserta didiknya di lembaga pendidikan. Sebagai individu, guru memiliki latar belakang yang berbeda, ego, emosi dan kepribadian. Tidak jarang hal inilah yang menimbulkan problem dalam pendidikan agama Islam pada pengajaran mengenai norma, moral, dengan adanya…
Kata Kunci: Membudayakan Bahasa Inggris, Siswa, Bimbingan Belajar. Bimbingan belajar bahasa Inggris sangat penting diadakan di suatu lembaga pendidikan, karena dengan adanya kegiatan bimbingan belajar ini dapat membantu siswa untuk mengatasi permasalahan yang sering terjadi dalam pembelajaran bahasa inggris. Oleh karena itu, di Madrasah Aliyah Negeri 1 Pamekasan ini mengadakan bimbinga…
Kata Kunci: Pengelolaan Ngaji Jurnalistik, Menulis, Madrasah Aliyah Pengelolaan ngaji jurnalistik adalah kegiatan madrasah yang dikelola sebagai wadah kepenulisan peserta didik agar mereka menggemari dunia kepenulisan sehingga dapat menghasilkan karya dan perubahan yang optimal. Menulis adalah sebagai suatu bentuk komunikasi tertulis yang memuat gagasan, tuturan, tatanan dan wahana seh…
Kata Kunci : E-Raport, Administrasi Penilaian Peserta Didik Dalam lembaga pendidikan proses penilaian tidak lagi menggunakan teknik manual tetapi sudah berbasis elektronik dengan komputer. Pengunaan eraport merupakan salah satunya inovasi sistem pelayanan rapor berbasis website yang dapat memudahkan guru dalam pencatatan dan pengelolaan nilai hasil belajar peserta didik. Demikian pula y…
Kata kunci: Manajemen Sekolah, Pembelajaran, PAUD, Pandemi Covid-19. Manajemen sekolah dalam pembelajaran merupakan suatu kegiatan perencanaan, pelaksanaan, serta evaluasi yang berkenaan dengan pelaksanaan proses belajar mengajar. Hal tersebut harus dilaksanakan mengingat adanya pandemi Covid-19 juga berdampak besar terhadap dunia pendidikan dan mengubah tatanan pendidikan yang seharus…
Kata Kunci: Manajemen Pendidikan Anak Usia Dini, Karakter Religius Pendidikan anak usia dini merupakan jenjang pendidikan yang dilaksanakan sebelum jenjang pendidikan dasar yang merupakan suatu upaya pembinaan yang ditunjukkan bagi anak sejak lahir hingga usia enam tahun yang dilakukan dengan pemberian rangsangan pendidikan untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan jasmani dan rohani anak. …
Kata Kunci: Implementasi Manajemen Kurikulum, Mutu Pendidikan Manajemen kurikulum adalah suatu system pengelolaan kurikulum yang kooperatif, komperhensif, sistemik, dan sistematik dalam rangka mewujudkan ketercapaian tujuan kurikulum. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui model manajemen kurikulum di MA Miftahul Qulub Polagan Kecamatan Galis Kabupaten Pamekasan, mengathui …
Kata Kunci: Strategi, Kepala Madrasah, Karakter Religius Pendidikan karakter sangat penting untuk ditanamkan kepada siswa, terutama karakter religius sebagai dasar ajaran agama dalam kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. Sehingga dalam hal ini tidak lepas dari peran kepala madrasah sebagai pemimpin disuatu Lembaga Pendidikan yang mengharuskannya melakukan langkah strategis …
Kata Kunci: Kurikulum, Pembelajaran Berbasis Digital, Covid-19 Kurikulum merupakan suatu rencana yang dilaksanakan dan diterapkan oleh lembaga pendidikan untuk mencapai tujuan pendidikan. Adanya covid-19 pembelajaran yang awalnya dilakukan secara konvensional kemudian mengalami perubahan menjadi pembelajaran digital. Karena pada realitanya, dalam pembelajaran digital masih mengalami pe…
Kata Kunci: Implementasi, Manajemen BK, Penanganan Kenakalan Siswa Penelitian ini dilatarbelakangi pada ketertarikan peneliti terhadap implementasi manajemen bimbingan dan konseling dalam penanganan kenakalan siswa di SMP Negeri 3 Sampang. Yang mana dalam bimbingan dan konseling dalam penanganan siswa sangat penting dengan menerapkan manajemen, dengan seperti itu bisa mencapai tujuan y…
Kata Kunci: Upaya Kepala Madrasah, Resistensi, Kebijakan Pendidikan Penelitian ini dilatarbelakangi pada ketertarikan peneliti terhadap upaya kepala sekolah dalam meminimalisir resistensi terhadap perubahan kebijakan pendidikan islam di MAN 1 Pamekasan. Yang dalam meminimalisir resistensi membutuhkan tindakan yang tepat agar terjadi penyelesaiyan yang tepat Melihat hal tersebut maka fo…
Kata Kunci: Pemasaran Jasa Pendidikan Pemasaran pendidikan mutlak diperlukan karena persaingan antar lembaga pendidikan semakin ketat, hal itu terlihat dari munculnya berbagai lembaga pendidikan yang selalu menawarkan keunggulannya masing-masing. Lembaga pendidikan sebagai lembaga penyedia jasa pendidikan perlu belajar dan memiliki inisiatif untuk meningkatkan kepuasan pelanggan peserta …
Kata Kunci : Peran Guru, Meningkatkan Mutu Belajar Peran Guru Dalam Meningkatkan Mutu Belajar Siswa adalah peran, fungsi dan tanggungjawab guru, mengingat guru merupakan orang yang secara langsung berhadapan dengan peserta didik dalam melaksanakan kegiatan pembelajaran, sehingga pada akhirnya out put pendidikan dapat dirasakan oleh masyarakat. Masalah yang menjadi kajian utama dalam pe…