Kata Kunci: Kesulitan Belajar, Membaca Teks Cerita, Siswa Kelas VII Membaca merupakan kegiatan yang sangat penting bagi siswa di sekolah. karena tanpa membaca maka manusia akan buta segalanya. Baik itu buta pengalaman maupun buta informasi. Membaca akan membuat kita menjadi pintar dan berwawasan. Bagi pembaca sejati, bacaan menjadi dasar pemikirannya sehari-hari, dengan banyak membaca maka …
Kata Kunci: Maksim pujian, Novel Dilan 1990 dan Dilan 1991 Maksim pujian (Approbation Maxim) merupakan salah satu prinsip kesantunan berbahasa. Maksim pujian disebut juga dengan maksim penghargaan. Di dalam maksim penghargaan dijelaskan bahwa orang akan dapat dianggap santun apabila dalam bertutur selalu berusaha memberikan penghargaan kepada pihak lain. Dengan maksim ini, diharapkan agar …
Kata Kunci: Kesantunan Berbahasa, Novel Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya ketertarikan peneliti tentang kesantunan berbahasa dalam novel. Novel Hanya Sebutir Debu Karya Sandi Firly, merupakan novel karya Sandi Firly cetakan yang ketiga pada tahun 2010, novel ini banyak mengandung peristiwa kesantunan berbahasa yang terjadi di dalamnya. Berdasarka penelitian ini, maka terdapat d…
Kata Kunci: Analisis Makna, Persuasi, Ruang Publik. Penelitian ini menganalisis tentang persuasi yang ada pada ruang publik di Desa Larangan Badung Kabupaten Pamekasan. Permasalahan dalam penelitian ini dilatarbelakangi oleh banyaknya ruang publik sebagai alat promosi untuk mempromosikan produknya dengan menggunakan bahasa persuasi dalam mengajak, membujuk dan mempengaruhi pembaca untuk me…
Kata Kunci : Interferensi Gramatikal, Bahasa Madura. Interferensi merupakan masalah yang penting dalam bidang sosiolinguistik. Interferensi adalah penyimpangan-penyimpangan dari kaidah suatu bahasa yang terjadi pada dwibahasawan sebagai penutur dua bahasa sehingga dua bahasa itu berkontak. Berdasarkan hal tersebut, maka ada tiga rumusan masalah yang menjadi kajian pokok dalam penelitian in…
Kata Kunci: Nilai-nilai Edukatif, Novel Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya ketertarikan peneliti tentang majas dalam novel. Novel “Jadilah Purnamaku Ning” Karya Khilma Anis, merupakan novel karya Khilma Anis cetakan yang kesatu pada tahun 2016, novel ini banyak mengandung nilai-nilai edukatif yang terjadi di dalamnya. Berdasarkan hal penelitian ini, maka terdapat tiga fokus …
Kata Kunci: Prudentia, Ceramah Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya ketertarikan peneliti tentang prudentia dalam ceramah. Ceramah Ustadz Abdul Somad merupakan penelitian yang mencoba menjabarkan tentang prudentia yang disampaikan oleh Ustadz Abdul Somad. Berdasarkan hal penelitian ini, maka terdapat dua fokus penelitian yang dijadikan kajian pokok penelitian ini. Pertama, Bagaima…
Kata Kunci: Model, Team Games Tournament, Bahasa Indonesia Penelitian ini membahas tentang pembelajaran Bahasa Indonesia di kelas V SDN Duko Timur 1 Pamekasan, siswa kelas V yang masih kurang dalam minat belajarnya terutama pembelajaran Bahasa Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui belajar siswa kelas V SDN Duko Timur 1 Pamekasan. Ada tiga fokus penelitian yang mengkaji utama…
Kata Kunci : Majas, Novel Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya ketertarikan peneliti tentang majas dalam novel. Novel Tenggelamnya Kapal Van Der Wijck Karya Hamka, merupakan novel karya Hamka cetakan ke enam belas 1982, novel ini banyak mengandung peristiwa majas yang terjadi di dalamnya. Berdasarkan hal penelitian ini, maka terdapat 2 fokus penelitian yang dijadikan pokok penelit…
Kata Kunci: Kesantunan Berbahasa Leech, Pembelajaran Bahasa Indonesia Kesantunan berbahasa merujuk nilai sopan, melibatkan pertuturan yang elok, halus dan indah serta sikap yang memancarkan budi pekerti mulia. Seorang penutur yang menggunakan prinsip kesantunan berbahasa akan menggunakan bahasa yang halus dan sapaan yang menepati konteksnya. Kesantunan berbahasa seseorang itu dapat dilihat…
Kata Kunci : Bahasa Kiasan, Retorika Penelitian tentang analisis kiasan pada acara Golden Ways Mario Teguh di Metro TV ini bertujuan untuk (1 ) menganalisis penggunaan kiasan pada acara Golden Ways yang meliputi kiasan metafora, sinekdokde, dan metonimia dan (2) mendeskripsikan persamaan dan perbedaan antara kiasan metafora, sinekdokde, dan metonimia. Pendekatan yang digunakan dalam penel…
Kata Kunci: Teks Berita, JawaPos, Teun A Van Dijk Penyajiaan sebuah berita tidak terlepas dari ideologi media serta wartawan media. Pilihan kata yang dipakai oleh wartawan dalam sebuah teks menunjukkan bagaimana pemaknaan seseorang terhadap fakta atau realitas berdasarkan ideologi. Dalam peranannya media adalah sebagai penyampai informasi melalui wacana-wacana yang akan mempengaruhi persepsi…
Kata Kunci:Tuturan Asertif, Acara Mata Najwa Tindak tutur merupakan unsur pragmatik yang melibatkan pembicara dan pendengar berkaitan dengan hal yang hendak dibicarakan. Dalam proses berdialektika, penutur tidak hanya mengungkapkan emosi lewat bahasa, tetapi juga memperlihatkan emosi sewaktu menyampaikan tuturannya, dengan harapan mampu meyakinkan pendengar tentang apa yang hendak penutur sa…
Kata kunci : Pemerolehan Bahasa, Bahasa Kedua, Anak Paud Pemerolehan bahasa kedua bukan merupakan fenomina seragam dan dapat diramalkan. Tidak ada satu cara yang paling ampuh bagi seseorang untuk dapat memperoleh atau mempelajari bahasa kedua. Kemampuan memperoleh bahasa kedua ditentukan banyak faktor. Faktor-faktor tersebut menyangkut faktor internal (dalam diri individu) dan faktor ekste…
Kata kunci: Kelas Kata, Koran Jawa Pos Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya ketertarikan peneliti untuk meneliti lebih mendalam mengenai penggunaan kelas kata bahasa Indonesia pada berita di koran Jawa Pos edisi Maret 2020. Hal ini dikarenakan dalam sebuah penulisan terutama penulisan berita pada koran Jawa Pos banyak menggunakan kelas kata bahasa Indonesia. Berdasarkan hal terseb…
Kata Kunci: Implikatur Percakapan, Novel Penelitian ini dilatarbelakangi oleh ketertarikan peneliti tentang implikatur percakapan dalam novel. Novel OTW Nikah Karya Asma Nadia, merupakan karya sastra Asma Nadia yang ke 58 yang sudah dibukukan menjadi sebuah novel, dan cetakan pertama pada bulan September 2019. Terdapat bentuk tuturan yang mengandung implikatur percakapan dalam novel. Berd…
Kata Kunci: Pemerolehan Bahasa Kedua, Remaja. Pemerolehan bahasa merupakan proses yang berlangsung di dalam otak seorang anak ketika memperoleh bahasa.Pemerolehan bahasa kedua merupakan pemerolehan bahasa setelah seseorang memperoleh bahasa pertamanya. Pada hakikatnya, remaja merupakan masa peralihan dari masak kanak-kanak menuju masa dewasa. Masa remaja dikatakan usia yang baik dan akan b…