Kata Kunci: Harga, Label Halal, dan Keputusan Pembelian. Produksi, konsumsi, dan distribusi merupakan tiga aspek yang tidak akan pernah lepas dari kegiatan-kegiatan ekonomi yang sering dilakukan oleh manusia. kegiatan konsumsi merupakan bagaimana seseorang menggunakan ataupun memanfaatkan barang atau jasa dengan kebutuhan yang sesuai pada ajaran agama didalam agama Islam manusia dilar…
Kata Kunci: Petani Garam, Saluran Distribusi, Perspektif Ekonomi Islam, Desa Pinggirpapas Sektor pertanian garam di Desa Pinggirpapas mempunyai peran penting dalam kegiatan perekonomian masyarakat di Desa Pinggirpapas. Dan merupakan salah satu sektor unggulan bagi masyarakat di Desa Pinggirpapas karena Desa Pinggirpapas merupakan salah satu Desa penghasil garam yang berada di Kecamat…
Kata Kunci: Analisis, Manajemen, Zakat Produktif, BAZNAS Pamekasan Zakat produktif adalah pemberian zakat berupa modal usaha yang dapat membuat penerimanya menghasilkan sesuatu secara terus menerus, sehingga dari hal tersebut zakat produktif dapat mewujudkan kesejahteraan masyarakat dan penanggulangan kemiskinan. Menyikapi permasalahan dimana pemerintah melaksanakan zakat produktif pad…
Kata Kunci: Etika, Bisnis Islam, Penambangan Pasir Sumber daya alam mempunyai peranan yang sangat penting bagi kehidupan lainnya, akan tetapi sumber daya alam terbatas. Dalam perannya sumber daya alam sangat penting khususnya bagi kehidupan manusia, di mana manusia tidak bisa melanjutkan kehidupannya tanpa adanya sumber daya alam. akan tetapi manusia sering kali mengeksploitasi sumber da…
Kata Kunci : Implementasi, Timbangan, Ekonomi Islam Penelitian ini menganalisis tingkat kecurangan dalam timbangan bagi petani garam menurut ekonomi Islam di Desa Lembung Kecamatan Galis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui praktek timbangan petani garam di Desa Lembung Kecamatan Galis dan untuk mengetahui tinjauan ekonomi Islam terhadap sistem timbangan yang diterapkan oleh petani g…
Kata Kunci: Prospek, Konsumen, Produksi dalam Islam Produksi telur asin merupakan produksi kecil yang berada di tengah masyarakat di Desa Laden Kabupaten Pamekasan yang lebih menonjolkan kreatifitas dalam memproduksi telur asin. Hal tersebut dikarenakan produk yang dihasilkan dalam industri ini yaitu berupa telur asin yang merupakan jenis hasil olahan dari telur itik. Kondisi seperti ini…
KataKunci:DiversifikasiProduk,PangsaPasar,PerspektifEkonomiIslam, UD.TunasMadura. Penelitianinidilatarbelakangidengansemakinberkembangnya sektorproduksidiUD.TunasMaduradiharapkanbisabersaingsalah satunya yaitu dengan menerapkan strategidiversifikasiproduk,yang merupakansuatuupayayangdilakukansuatuorganisasiatauperusahaan dalam usahamemasarkanataumemproduksibeberapaproduksejenis atau prod…
Kata Kunci:Pengetahuan Zakat, Religiusitas, Ketaatan Membayar Zakat Desa Lemper merupakan salah satu desa yang terletak di kecamatan Pademawu Kabupaten Pamekasan. Luas wilayah desa Lemper yaitu 117,71 ha dengan batas-batas wilayah sebagai berikut. Desa Lemper memiliki penduduk berjumlah 1.251 jiwa yang mana mayoritas dari penduduk tersebut yaitu sekitar 367 jiwa memiliki profesi sebaga…
Kata kunci: Mekanisme Pasar, Ibnu Taimiyah, Pasar Batik Mekanisme pasar memang sudah banyak diterapkan diberbagai pasar tradisional, begitu pula di pasar tradisional 17 Agustus Pamekasan. Pasar tersebut berjalan secara bebas sejak dulu, khususnya bagi pedagang batik yang bebas keluar masuk pasar dan pedagang juga dibebaskan untuk menetapkan harga batiknya sendiri. Oleh karena itu, terdapat beb…
Kata Kunci : Analisis SWOT, Strategi Pemasaran, Agen Sosis UD.Food Agen sosis UD.Food merupakan usaha perseorangan yang berdiri pada tahun 2015. Agen sosis UD.Food ini bergerak dibidang makanan, salah satunya yaitu aneka macam sosis yang tentunya banyak macam sosis yang disukai oleh ibu-ibu, remaja maupun dewasa. Pemilik agen sosis UD.Food (Bapak Syaiful Bahri) sudah memberikan pelayanan …
Kata Kunci : Harga, Kualitas Produk, Volume Penjualan Harga dan kualitas produk menjadi salah satu faktor utama keputusan konsumen membeli barang yang diinginkan. Terlebih lagi dengan adanya Ecommers membuat konsumen membandingkan harga dan kualitas ditoko satu dengan toko yang lain. Islam sangat mengutamakan harga yang adil serta kualitas yang baik yang merujuk pada halalan thoyyiban y…
Kata kunci : Upah, Karyawan, Etika Bisnis Islam Dalam Islam, ada beberapa hal yang harus diperhatikan untuk menentukan upah bagi tenaga kerja di antaranya yaitu, kesepakatan antara ajir (penyedia jasa) dan mustajir (penyewa). Dalam segala jenis akad dan transaksi bisnis, terciptanya unsur rela sama rela antara pihak di dalamnya sangat dikedepankan, Islam melarang adanya unsur paksaan ya…
Kata Kunci: Organisasi Mahasiswa, Ekonom Rabbani, Geliat perkembangan ekonomi islam dikalangan mahasiswa sudah terlihat dari sebelum tahun 2000. Terdapat kajian-kajian ekonomi Islam di perguruan tinggi-perguruan tinggi besar di Indonesia seperti di Universitas Indonesia, Ksei Jebis merupakan salah satu dari kelompok studi ekonomi islam (KSEI) yang berada dikampus IAIN Madura dibawah na…
Kata Kunci: Manajemen, Produksi, Ekonomi Islam Persaingan pasar semakin ketat, begitu pula dengan perusahaan-perusahaan yang berorientasi pada laba mulai banyak berkembang di Indonesia. Salah satu upaya dalam meningkatkan daya saing tersebut yaitu dengan menjaga stabilitas produk. Dalam Ekonomi Islam, prinsip produksi sejatinya memperhatikan keadilan dan pemerataan. Salah satu fungsi d…
Kata Kunci :Aktivitas PKL, Etika Bisnis Islam Karakteristik aktivitas pedagang adalah orang yang memperjualbelikan produk atau barang kepada konsumen baik secara langsung maupun tidak langsung. Etika bisnis islam didasarkan pada moralitas islam yang diterjemahkan secara logis dan rasional. Semua di lakukan untuk kepentingan menjalankan roda bisnis secara muslim., demi memaksimalkan ma…
Kata Kunci: Strategi, Marketing Mix, Air Mineral. Salah satu bentuk strategi pemasaran yang mampu mendukung dalam memasarkan produk adalah penggunaan Marketing mix. Bauran pemasaran adalah sebagai seperangkat variabel pemasaran, yang dapat dikendalikan dan dipadukan perusahaan untuk mempengaruhi permintaan terhadap produk. Diketahui bahwa bauran pemasaran adalah suatu strategi penjuala…
Kata Kunci: Pemasaran, Ekonomi Islam Pemasaran adalah suatu proses sosial dan manejerial yang didalamnya individu dan kelompok mendapatkan apa yang mereka butuhkan dan inginkan dengan menciptakan, menawarkan, dan mempertukarkan produk yang bernilai kepada pihak lain. Definisi pemasaran ini bersandar pada konsep inti yang meliputi kebutuhan (needs), keinginan (wants), dan permintaan (demand…
Kata Kunci: Kesejahteraan, Sistem Produksi, Ayam Potong, Ekonomi Islam Kesejahteraan merupakan impian dan harapan bagi setiap manusia yang hidup di muka bumi ini, setiap orang tua pasti mengharapkan kesejahteraan bagi anak-anak dan keluarganya, baik itu berupa kesejahteraan materi maupun kesejahteraan sepiritual. Produksi ayam potong merupakan salah satu usaha dalam pengembangan tenaga ker…
Kata Kunci: Kompensasi, Etika Kerja Islam, Kinerja Karyawan. Karyawan disini bisa dikatakan salah satu sumber daya manusia yang penting karena karyawan merupakan kekayaan utama dalam sebuah perusahaan, karena keikut sertaannya merupakan kunci dari berjalannya aktivitas dalam sebuah perusahaan. Kompensasi penting bagi karyawan karena sangat berpengaruh terhadap perilaku dan kinerja karyawan.…