Text
Penentuan Nisbah Bagi Hasil Dalam Produk Tabungan BerencanaMelaluiAkadMudharabahMuthlaqah Di Bank SyariahMandiri KCP Sampang
BSTRAK
Achmad Cholil Hidayatullah, 2017,PenentuanNisbahBagiHasilDalamProduk
Tabungan
BerencanaMelaluiAkadMudharabahMuthlaqah
Di
Bank
SyariahMandiri KCP Sampang, Skripsi, Program Studi Perbankan Syariah,
Jurusan EkonomidanBisnis Islam, Pembimbing:Dr. ZainalAbidin M. E. I
Kata Kunci:Nisbah Bagi hasi, Mudharabah Muthlaqah
Penelitianinidilatarbelakangiolehpraktiktabunganmudharabahmutlaqahdala
mproduk Tabungan Berencanadengansistembagihasilberdasarkansaldo rata-rata
harian per bulan, sehinggamenghasilkan nominal yang berbeda di setiapbulannya
di BSM KCP Sampang. Perhitungannisbahnyamenggunakansistem profit margin
yang disepakati di awalpembukaanaplikasitabungan. Tujuandasar Tabungan
Berencanainiadalahkemudahanperencanaankeuangannasabahjangkapanjangbagim
ereka yang kesulitanmengaturkeuangan, sertamemperolehjaminanpencapaian
target dana
Fokus dari penelitian ini adalahapa saja unsur-unsur yang menentukan
nisbah bagi hasil dalam produk tabungan berencana melalui akad mudharabah
muthlaqah, bagaimana prosedur pelaksanaantabungan berencana yang ada di
Bank syariah mandiri KCP sampang dan juga bagaiman cara menghitung besaran
nisbah bagi hasil tabungan berencana yang nisbahnya mengikuti saldo rata-
ratabulalan.
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahuisaja unsur-unsur yang
menentukan nisbah bagi hasil dalam produk tabungan berencana melalui akad
mudharabah muthlaqah, bagaimana prosedur pelaksanaan tabungan berencana
yang ada di Bank syariah mandiri KCP sampang dan juga bagaiman cara
menghitung besaran nisbah bagi hasil tabungan berencana yang nisbahnya
mengikuti saldo rata-ratabulalan.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian
deskriptif. Sumber data dalam penelitian ini menggunakan primer dan sekunder.
Pengupulan data melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Informannya
adalah pengurus Bank Syariah Mandiri KCP Sampang yang meliputi Teller dan
Customer Service serta Manager pemasaran. Pengecekan keabsahan data dengan
mengunakan triangulasi,member check, diskusi dengan teman dan perpanjangan
waktu penelitian.
Hasil
penelitian
menunjukkan
bahwa
salahsaturukundarikerjasamamudharabahadalahadanyanisbahkeuntungan.unsur-
unsur yang menentukannibahbagihasildalamproduk Tabungan Berencana yaitu
Pendapatan Bank, NisbahBagiHasilantara Bank dannasabah, Saldo rata-rata
bulalannasabah,Saldo
rata-rata
tabunganseluruhnasabah
BSM
danJangkawaktudeposito.
Pembagiankeuntunganberdasarkansaldo
rata-rata
harianperbulan, sehinggamenghasilkan nominal yang berbeda di setiapbulannya.
Praktikpenentuannisbahbagihasilpada Tabungan Berencana di BSM KCP
Sampangditentukansepenuhnyaolehpihak
BSM.
Persentasenisbahsebelumnyasudahditentukandanditetapkanolehpihak
bank
sehinggatidakadanyatawar-menawarnisbahantara
bank
(mudharib)
dancalonnasabah (shahibulmaal).
i
Tidak tersedia versi lain