PERPUSTAKAAN UIN MADURA

Perpustakaan Religius, Kompetitif dan Kolaboratif

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Statistik
  • Bantuan
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu

Pencarian berdasarkan :

SEMUA Pengarang Subjek ISBN/ISSN Pencarian Spesifik

Pencarian terakhir:

{{tmpObj[k].text}}
No image available for this title
Penanda Bagikan

Text

Undian Kupon Berhadiah Daging Kurban Pada Pembelian Pulsa di Dora Cell Dalam Perspektif Hukum Ekonomi Syariah.

Sitti Mutiah - Nama Orang;

Kata Kunci : Undian Kupon Berhadiah, Daging Kurban, Pembelian Pulsa,
Hukum Ekonomi Syariah.
Pelaksanaan undian kupon berhadiah daging kurban pada pembelian pulsa
di Dora Cell ini diundi pada satu periode dalam setahun yaitu di bulan dzulhijjah
atau pada keesokan hari raya kurban. Penentuan pemenang yang berhak
mendapatkan hadiah dilakukan dengan mekanisme undian poin. Untuk
mengetahui siapa pemenang dari peserta undian berhadiah ini, pihak Dora Cell
mengirim surat kepada konsumen yang menang undian dengan cara di poskan dan
juga menempelkan pengumuman pemenang undian di Dora Cell itu sendiri.
Fokus penelitian ini adalah 1) Bagaimana pelaksanaan undian kupon
berhadiah daging kurban pada pembelian pulsa di Dora Cell dan 2) Bagaimana
perspektif hukum ekonomi syariah terhadap undian kupon berhadiah daging
kurban pada pembelian pulsa di Dora Cell. Jenis yang digunakan dalam penelitian
ini adalah penelitian hukum empiris dengan pendekatan kualitatif. Teknik
pengumpulan data ada tiga komponen, yaitu observasi, wawancara dan
dokumentasi. Peneliti menggunakan teknik analisis data kasus tunggal (single
case design) dengan model analisis data yang diperkenalkan oleh Miles dan
Hiberman yaitu proses analisis data dilakukan bersamaan dengan pengumpulan
data melalui beberapa tahapan mulai dari proses pengumpulan data, penyajian dan
verifikasi atau penarikan kesimpulan.
Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, maka dapat disimpulkan
bahwa pelaksanaan undian kupon berhadiah daging kurban pada pembelian pulsa
di Dora Cell dilakukan setahun sekali, yaitu pada tanggal 10 bulan dzulhijjah.
Pemenang undian akan mendapatkan kupon berhadiah pengambilan daging
kurban dari Dora Cell dengan menghubungi nomor yang terdaftar serta melalui
jasa pengiriman atau dengan datang sendiri ke Dora Cell. Tahun ini jumlah undian
sebanyak 1.550 undian dengan target pemenang sebanyak 75 pemenang. Tujuan
undian ini untuk meningkatkan kepuasan konsumen serta menarik konsumen
membeli pulsa di Dora Cell. Sementara perspektif hukum ekonomi syariah
terhadap undian kupon berhadiah daging kurban pada pembelian pulsa di Dora
Cell adalah sesuai dengan prinsip tauhidi yaitu mencerminkan nilai-nilai
ketuhanan dimana prakteknya peserta yang mengikuti bergantung pada nasib yang
jelas. Sesuai dengan prinsip halal dimana undian berhadiah tersebut tidak
mengandung unsur maysir dimana diperoleh dengan cara yang halal. Sesuai
dengan prinsip maslahah, dimana pada prakteknya undian berhadiah ini


Ketersediaan
#
Perpustakaan IAIN Madura (TUGAS AKHIR) 222022042 SIT U
222022042
Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
222022042 SIT U
Penerbit
Pamekasan : IAIN Madura., 2022
Deskripsi Fisik
xi+75 hlm 21x29,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
222022042
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
SKRIPSI HES 2022
Info Detail Spesifik
042
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Tidak Ada Data
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

  • Daftar Mandiri
  • Area Anggota
  • Penghitung Pengunjung
  • Cek Denda
  • Survei
  • Masuk Administrator
PERPUSTAKAAN UIN MADURA
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Menyediakan sumber informasi dalam memenuhi Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu informasi untuk pendidikan atau pengajaran, penelitian serta pengabdian masyarakat.

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2026 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pengecekan Denda
Pencarian Spesifik
Kemana ingin Anda bagikan?