PERPUSTAKAAN UIN MADURA

Perpustakaan Religius, Kompetitif dan Kolaboratif

  • Beranda
  • Informasi
  • Berita
  • Statistik
  • Bantuan
  • Pilih Bahasa :
    Bahasa Arab Bahasa Bengal Bahasa Brazil Portugis Bahasa Inggris Bahasa Spanyol Bahasa Jerman Bahasa Indonesia Bahasa Jepang Bahasa Melayu Bahasa Persia Bahasa Rusia Bahasa Thailand Bahasa Turki Bahasa Urdu

Pencarian berdasarkan :

SEMUA Pengarang Subjek ISBN/ISSN Pencarian Spesifik

Pencarian terakhir:

{{tmpObj[k].text}}
No image available for this title
Penanda Bagikan

Text

Analisis Akad terhadap Uang Hasil Tiktok di Lingkungan Mahasiswa Hukum Ekonomi Syariah IAIN Madura

Khomarus Zeman, - Nama Orang;

Kata Kunci: Akad Mudharabah dan Tiktok
TikTok merupakan aplikasi Berbasis vidio pendek yang isinya berupa
hiburan selain itu TikTok juga dapat menghasilkan uang. untuk memperoleh uang
di aplikasi TikTok ini cukup mudah, pada awalnya kita harus terlebih dahulu
mendownload aplikasi TikTok tersebut, kemudian kita harus mengikuti dan
menyelasaikan setiap event yang sudah disediakan oleh pihak TikTok untuk
mengumpulkan koin.
Dalam hal ini peneliti tertarik untuk mengkaji dan mencari tahu mengenai
akad yang digunakan dalam system TikTok dan juga hukum dari uang yang
dihasilkan oleh aplikasi TikTok. Sehingga dalam penelitian ini terdiri dari tiga
fokus penelitian yaitu Pertama, Bagaimana mekanisme pendapatan koin pada
aplikasi TikTok di lingkungan Mahasiswa Prodi Hukum Ekonomi Syariah IAIN
Madura?. Kedua, Apa jenis akad yang digunakan dalam penggunaan aplikasi
TikTok tersebut?. Dan yang Ketiga, Bagaiamana analisis akad dari uang hasil
TikTok di lingkungan Mahasiswa Prodi Hukum Ekonomi Syariah IAIN Madura?
Penelitian ini menggunakan jenis penelitian hukum empiris yang
menggunakan pendekatan fenomenologi, sumber data diperoleh melalui hasil
wawancara dan observasi, jenis wawancara yang digunakan adalah wawancara
bebas terpimpin dan jenis observasinya adalah observasi non partisipan, pihak
informannya adalah pengguna aplikasi TikTok yang ada di IAIN Madura tersebut.
Hasil penelitian dari hukum uang hasil TikTok tersebut yaitu, Pertama, bahwa
mahasiswa Hukum Ekonomi Syariah IAIN Madura rata-rata memiliki aplikasi
TikTok dan aktif menggunakan aplikasi TikTok tersebut. Mereka dapat
memperoleh uang dari TikTok tersebut dengan cara menonton video bonus di
TikTok yang mana mereka nantinya akan memperoleh koin dari pihak TikTok
yang dan nantinya dapat ditukarkan menjadi rupiah ketika sudah mencapai batas
minimal koin yang sudah ditentukan oleh pihak TikTok.. Kedua, Dalam sitem
TikTok ini jenis akad yang diguanakan adalah akad Mudharabah yang mana
dalam awal pembuatan akunnya terdapat ijab qabul yang berupa pemenuhan
syarat-syarat yang harus dipenuhi oleh pengguna TikTok agar dapat menghasilkan
uang. Ketiga, Analisis akad perihal uang hasil tiktok di mahasiswa IAIN Madura
prodi Hukum Ekonomi Syariah ini boleh dan sah karena mengarah kepada akad
mudharabah.


Ketersediaan
#
Perpustakaan IAIN Madura (TUGAS AKHIR) 222022038 KHO A
222022038
Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan
Informasi Detail
Judul Seri
-
No. Panggil
222022038 KHO A
Penerbit
Pamekasan : IAIN Madura., 2022
Deskripsi Fisik
xi+53 hlm 21x29,5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
222022038
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subjek
SKRIPSI HES 2022
Info Detail Spesifik
038
Pernyataan Tanggungjawab
-
Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain

Lampiran Berkas
Tidak Ada Data
Komentar

Anda harus masuk sebelum memberikan komentar

  • Daftar Mandiri
  • Area Anggota
  • Penghitung Pengunjung
  • Cek Denda
  • Survei
  • Masuk Administrator
PERPUSTAKAAN UIN MADURA
  • Informasi
  • Layanan
  • Pustakawan
  • Area Anggota

Tentang Kami

Menyediakan sumber informasi dalam memenuhi Tri Dharma Perguruan Tinggi yaitu informasi untuk pendidikan atau pengajaran, penelitian serta pengabdian masyarakat.

Cari

masukkan satu atau lebih kata kunci dari judul, pengarang, atau subjek

Donasi untuk SLiMS Kontribusi untuk SLiMS?

© 2026 — Senayan Developer Community

Ditenagai oleh SLiMS
Pilih subjek yang menarik bagi Anda
  • Karya Umum
  • Filsafat
  • Agama
  • Ilmu-ilmu Sosial
  • Bahasa
  • Ilmu-ilmu Murni
  • Ilmu-ilmu Terapan
  • Kesenian, Hiburan, dan Olahraga
  • Kesusastraan
  • Geografi dan Sejarah
Icons made by Freepik from www.flaticon.com
Pengecekan Denda
Pencarian Spesifik
Kemana ingin Anda bagikan?